Sistem dan Prosedur Penggajian pada PT. Maidah Rekajaya Padang.

Fitriyani, Yulia (2013) Sistem dan Prosedur Penggajian pada PT. Maidah Rekajaya Padang. Diploma/Tugas Akhir thesis, Universitas Negeri Padang.

[thumbnail of B1_6_YULIA_FITRIYANI_15236_1976_2013.pdf] Text
B1_6_YULIA_FITRIYANI_15236_1976_2013.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bentuk dari sistem danprosedur penggajian yang ada pada PT. Maidah Rekajaya. Denganmembandingkan bentuk sistem dan prosedur penggajian yang ada pada PT.Maidah Rekajaya dengan teori yang pernah penulis pelajari.Penelitian ini dilakukan dengan wawancara. Penulis mendapatkan datatersebut dengan memberikan beberapa pertanyaan kepada responden dari PT.Maidah Rekajaya tentang bentuk sistem dan prosedur penggajian yang dilakukanPT. Maidah Rekajaya dan penulis membandingkan data tersebut dengan teoriyang ada sehingga diperoleh hasil. Berdasarkan hasil yang diperoleh tersebutpenulis dapat memberikan kesimpulan tentang sistem dan prosedur penggajianPT. Maidah Rekajaya..Berdasarkan pengolahan data diperoleh hasil bahwa pada unsur-unsurpengendalian intern tidak dilakukannya supervisi pada saat kartu absensidimasukkan ke dalam mesin pencatat waktu. Hal ini dapat mengakibatkan adanyakecurangan pada karyawan seperti menitip absen yang dilakukan oleh karyawanyang terlambat. Maka hal ini dapat diatasi dengan memasang CCTV di dalamkantor.

Item Type: Thesis (Diploma/Tugas Akhir)
Uncontrolled Keywords: UPAH, GAJI
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi-D3
Depositing User: Mutia Farida S.Sos
Date Deposited: 28 Apr 2025 03:13
Last Modified: 28 Apr 2025 03:13
URI: https://repository.unp.ac.id/id/eprint/8429

Actions (login required)

View Item
View Item