Fiorentino, Fenny (2012) Prosedur Pembayaran Klaim Asuransi Kesehatan pada PT. Asuransi Sinarmas Cabang Padang. Diploma/Tugas Akhir thesis, Universitas Negeri Padang.
![B1_6_FENNY FIORENTINO_15259_5878_2012.pdf [thumbnail of B1_6_FENNY FIORENTINO_15259_5878_2012.pdf]](https://repository.unp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
B1_6_FENNY FIORENTINO_15259_5878_2012.pdf
Download (832kB)
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk meneliti dan mengetahui pembayaranklaim asuransi kesehatan pada PT. Asuransi Sinarmas Cabang Padang denganmembandingkan antara prosedur pembayaran klaim dalam perusahaan denganteori pembayaran klaim. Penelitian ini dilakukan untuk menjelaskan tentangbagaimana prosedur pembayaran klaim dan mengetahui kendala yangmempengaruhi proses pembayaran klaim asuransi kesehatan.Penelitian ini menggunakan metode deskriptif yaitu tujuan penelitianmerupakan pengeksporasian, menjelaskan, dan menggambarkan berbagai halyang menyangkut dengan prosedur pembayaran klaim asuransi kesehatanyang berlaku pada PT. Asuransi Sinarmas Cabang Padang. Penulismengumpulkan data langsung perusahaan. Berdasarkan hasil pembahasan yangdibuat peneliti dapat memberikan kesimpulan tentang prosedur pembayaranklaim asuransi kesehatan pada PT. Asuransi Sinarmas Cabang Padang.Berdasarkan hasil penelitian yang sudah dianalisis menunjukkan bahwaprosedur pembayaran klaim asuransi kesehatan mengalami banyak kendalasehingga menpengaruhi proses pembayaran yang diberikan perusahaan kepadatertanggung. Oleh sebab itu kepada PT. Asuransi Sinarmas Cabang Padangdidalam memberikan klaim asuransi kesehatan untuk dapat meningkatkanketelitian didalam memberikan pembayaran klaim asuransi kesehatan sehinggabisa mengatasi kendala dan mempermudah proses pembayaran klaimkesehatan. Berdasarkan perbandingan data antara prosedur pembayaranasuransi kesehatan pada PT. Asuransi Sinarmas Cabang Padang dengan teoripenetapan pembayaran klaim ditemukan bahwa prosedur pembayaran klaimAsuransi Sinarmas berbeda dengan teori karena asuransi sinarmasmengggunakan sepuluh prosedur sedangkan teori menggunakan empatpresedur.
Item Type: | Thesis (Diploma/Tugas Akhir) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | KLAIM ASURANSI, ASURANSI KESEHATAN |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting H Social Sciences > HJ Public Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi-D3 |
Depositing User: | Mutia Farida S.Sos |
Date Deposited: | 22 Apr 2025 08:02 |
Last Modified: | 22 Apr 2025 08:02 |
URI: | https://repository.unp.ac.id/id/eprint/6963 |