Yulhendri, Yulhendri (2019) nalisis Kompetensi Profesional dan Kompetensi Pedagogik Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Universitas Negeri Padang. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.
![B1_01_EKA_DEASI_SRI_WULAN_DARI_5006_1503103_2019.pdf [thumbnail of B1_01_EKA_DEASI_SRI_WULAN_DARI_5006_1503103_2019.pdf]](https://repository.unp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
B1_01_EKA_DEASI_SRI_WULAN_DARI_5006_1503103_2019.pdf
Download (1MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kompetensi profesional dan
kompetensi pedagogik Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Universitas Negeri
Padang. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Populasi penelitian ini
adalah mahasiswa Pendidikan Ekonomi angkatan 2016 Fakultas Ekonomi
Universitas Negeri Padang. yang terdiri dari 119 Mahasiswa, sampel penelitian ini
berjumlah 55 Mahasiswa. Data dikumpulkan dengan dokumentasi, dan Tes.
Hasil penelitian ini menunjukkan: kompetensi profesional dan pedagogik
mahasiswa jurusan pendidikan ekonomi angkatan 2016 yang akan melaksanakan
PLK dalam kategori “kurang” dan “cukup” kompetensi profesional terdiri dari
menguasai materi stuktur konsep dan pola pikir keilmuan yang mendukung mata
pelajaran yang diampu, mengembangkan materi pembelajaran yang diampu secara
kreatif. Untuk kompetensi pedagogik terdiri dari Menguasai teori belajar dan
prinsip-prinsip pembelajaran yang mendidik; Mengembangkan kurikulum yang
terkait dengan bidang pengembangan yang diampu; Menguasai karakteristik
peserta didik dari aspek fisik, moral, sosial, kultural, emosional, dan intelektual;
Memanfaatkan hasil penilaian dan evaluasi untuk kepentingan pembelajaran
Item Type: | Thesis (Bachelor/Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Pendidikan Ekonomi-S1 |
Depositing User: | Ridha Prima Adri S.Sos |
Date Deposited: | 17 Apr 2025 04:45 |
Last Modified: | 17 Apr 2025 04:45 |
URI: | https://repository.unp.ac.id/id/eprint/5965 |