Afriwan, Ormi (2019) Analisis Teknik Passing Bawah Pemain Bolavoli Klub Semen Padang. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.
![B1_02_ORMI_AFRIWAN_1306872_309_2019.pdf [thumbnail of B1_02_ORMI_AFRIWAN_1306872_309_2019.pdf]](https://repository.unp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
B1_02_ORMI_AFRIWAN_1306872_309_2019.pdf
Download (4MB)
Abstract
Masalah dalam penelitian ini yaitu belum maksimalnya kemampuan passing bawah yang dilakukan oleh pemain bolavoli klub Semen Padang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis teknik passing bawah pemain
bolavoli yang dilihat dari sikap awal, sikap utama, dan sikap akhir. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan menggunakan metode deskriptif. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 20 orang. Teknik pengambilan
sampel menggunakan total sampling. Dengan demikian, jumlah sampel di dalam penelitian ini adalah seluruh pemain bolavoli klub Semen Padang yang berjumlah
20 orang. Teknik analisis data yang digunakan adalah persentase. Hasil penelitian yang diperoleh pada analisis teknik passing bawah pemain bolavoli klub Semen Padang berada pada klasifikasi sedang dengan rata-rata 2,7
atau sekitar (60%), yang ditinjau dari indikator yaitu; (1) Sikap awal (persiapan) dengan rata-rata 2,7 atau sekitar (35%) berada pada klasifikasi sedang, (2) Sikap
utama (pelaksanaan) dengan rata-rata 2,7 atau skitar (45%) berada pada klasifikasi sedang dan (3) Sikap akhir dengan rata-rata 2,8 atau sekitar.
Item Type: | Thesis (Bachelor/Skripsi) |
---|---|
Subjects: | S Sport |
Divisions: | Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga-S1 |
Depositing User: | Sri Yulianti S.IP |
Date Deposited: | 09 Apr 2025 08:53 |
Last Modified: | 09 Apr 2025 08:53 |
URI: | https://repository.unp.ac.id/id/eprint/5228 |