Analisis Pola Persebaran dan Produksi Rumah Walet (Collocalia sp) di Kabupaten Kampar

Ristalia, Ristalia (2019) Analisis Pola Persebaran dan Produksi Rumah Walet (Collocalia sp) di Kabupaten Kampar. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[thumbnail of B1_01_RISTALIA_15136012_2019.pdf] Text
B1_01_RISTALIA_15136012_2019.pdf

Download (970kB)

Abstract

Penelitin ini bertujuan untuk memetakan pola persebaran rumah walet,
menganalisis persebaran rumah walet sesuai faktor ekologi dan melihat pengaruh
(usia bangunan dan kelas kesesuaian ekologi rumah walet) terhadap produksi
rumah walet di Kabupaten Kampar.
Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif
dengan faktor profesional judgment (Jaya, 2005) untuk mengetahui kelas
kesesuaian ekologi burung walet, metode analisis tetangga terdekat (Average
Nearest Neighbor,ANN) untuk analisis pola persebaran rumah walet dan analisis
uji regresi linier berganda untuk mengetahui variabel yang mempengaruhi hasil
produksi rumah walet.
Hasil penelitian menunjukkan pola persebaran rumah walet di Kabupaten
Kampar yaitu mengelompok atau bergerombol (cluster pattern), dengan indeks
0,239766. Kelas kesesuaian ekologi burung walet terdiri atas kelas sangat sesuai
60,97%, sesuai 30,71%, agak sesuai 7,37% dan tidak sesuai 0,95%. Rata-rata
produksi rumah walet di Kabupaten Kampar yaitu 1,63 – 1,96 kg /m
2
/bulan. Hasil
uji regresi liner berganda menunjukkan bahwa, luas bangunan, usia bangunan dan
kelas kesesuaian ekologi secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap
hasil produksi rumah walet. Dengan persentase kontribusi ketiga variabel yang
diteliti yaitu sebesar 95,5%

Item Type: Thesis (Bachelor/Skripsi)
Uncontrolled Keywords: BURUNG WALET, EKOLOGI, RUMAH WALET, POLA, PRODUKSI, KABUPATEN KAMPAR
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Geografi-S1
Depositing User: Dina Aulia Sari S.IP
Date Deposited: 20 Mar 2025 00:42
Last Modified: 20 Mar 2025 00:42
URI: https://repository.unp.ac.id/id/eprint/4155

Actions (login required)

View Item
View Item