Pagarysanti, Fitageni (2011) Pengembangan Modul Pembelajaran Biologi Berbasis Contextual Learning (CL) pada Materi Pencemaran Lingkungan untuk SMP Kelas VII Semester II. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.
final_B1_FITAGENI PAGARYSANTI-77469-2011.pdf
Download (6MB)
Abstract
Pada mata pelajaran biologi khususnya materi pencemaran lingkungan siswadiharapkan mampu menghubungkan konsep dengan keadaan sekitarnya. Untukmencapai hal tersebut akan lebih mudah bila siswa memiliki buku pegangan wajibdan penunjang seperti modul pembelajaran berbasis contextual learning (CL) karenajika dibandingkan dengan bahan ajar lain yang ada dipasaran hal tersebut tidak dapatdicapai sepenuhnya. Modul merupakan media yang berisi bahan-bahan pembelajaranmengenai suatu pokok bahasan yang disusun secara sistematis, operasional danterarah untuk digunakan oleh peserta didik yang telah disesuaikan dengan petunjukpembuatan modul. Selama ini belum ada modul berbasis CL yang digunakan dalampembelajaran biologi. Penelitian ini bertujuan menghasilkan modul berbasis CL padamateri pokok pencemaran lingkungan serta mengetahui validitas dan praktikalitasmodul pembelajaran berbasis CL yang dihasilkan.Penelitian ini adalah penelitian pengembangan yang menggunakan four-Dmodels yang terdiri dari tahap pendefinisian (define), perancangan (design),pengembangan (develop) dan penyebaran (disseminate), namun tahap disseminatetidak dilakukan. Tahap define terdiri atas analisis kebutuhan, analisis siswa, analisistugas dan analisis konsep. Pada tahap design dilakukan perancangan modulpembelajaran berbasis CL. Pada tahap develop bertujuan untuk menghasilkan ModulPembelajaran berbasis CL yang telah direvisi oleh validator sehingga didapat bentukakhir perangkat yang dapat digunakan dalam uji praktikalitas. Tahap developdilakukan melalui tahap-tahap, yaitu validasi oleh dosen dan guru, dan ujipraktikalitas modul berbasis CL pada siswa di SMPN 7 Padang kelas VIII1. Datayang dikumpulkan dalam penelitian ini adalah data hasil uji validator dosen dan guru.Serta, data hasil uji praktikalitas modul pembelajaran yang berbasis CL yang diisioleh siswa. Data ini dianalisis dengan analisis deskriptif.Dari hasil uji validasi terhadap modul yang dihasilkan termasuk dalamkategori valid, sedangkan dari hasil uji praktikalitas didapatkan bahwa modul yangdihasilkan termasuk kategori sangat praktis. Dengan demikian dapat disimpulkanbahwa modul yang dihasilkan termasuk valid dan praktis.
| Item Type: | Thesis (Bachelor/Skripsi) |
|---|---|
| Uncontrolled Keywords: | MODUL PEMBELAJARAN BIOLOGI, PENCEMARAN LINGKUNGAN |
| Subjects: | G Geography. Anthropology. Recreation > GE Environmental Sciences L Education > LC Special aspects of education > LC5201 Education extension. Adult education. Continuing education Q Science > QH Natural history > QH301 Biology |
| Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Biologi-S1 |
| Depositing User: | Mutia Farida S.Sos |
| Date Deposited: | 30 Dec 2025 09:33 |
| Last Modified: | 30 Dec 2025 09:33 |
| URI: | https://repository.unp.ac.id/id/eprint/34823 |
