Tinjauan Aktivitas Relationship Marketing Pada Mitra Usaha Sewa Ruang Non Aeronautical di PT Angkasa Pura II (Persero) Cabang Bandar Udara Internasional Minangkabau

Haryani, Rista (2020) Tinjauan Aktivitas Relationship Marketing Pada Mitra Usaha Sewa Ruang Non Aeronautical di PT Angkasa Pura II (Persero) Cabang Bandar Udara Internasional Minangkabau. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_07_RISTA_HARYANI_17134070_3197_2020.pdf

Download (270kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan di PT Angkasa Pura II (Persero) Cabang Bandar Udara Internasional Minangkabau. Adapun Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui strategi penerapan relationship marketing yang sudah dilaksanakan oleh PT Angkasa Pura II (Persero) Cabang Bandar Udara Internasional Minangkabau serta upaya untuk meningkatkan relationship marketing dengan para mitra usaha sewa ruang non aeronautical. Dalam penyusunan tugas akhir ini, metode yang digunakan adalah metode observasi dan jenis penelitian deskriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan melakukan wawancara dengan mitra usaha sewa ruang non aeronautical di PT Angkasa Pura II (Persero) Cabang Bandar Udara Internasional Minangkabau. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan relationship marketing dilakukan dengan menggunakan strategi Attraction (daya tarik), Retentation (penjagaan), dan Enchancment (peningkatan hubungan). Adapun upaya untuk meningkatkan relationsip marketing tersebut dengan melakukan, customer service, loyalty program, dan community building.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen - S1
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 15 Apr 2021 02:22
Last Modified: 15 Apr 2021 02:22
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/31042

Actions (login required)

View Item View Item