Dodi, Muhamad (2011) Layanan Sirkulasi di Kantor Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Solok Selatan. Diploma/Tugas Akhir thesis, Universitas Negeri Padang.
B1_MUHAMMAD_DODI_86591_1288_2011.pdf
Download (248kB)
Abstract
Makalah ini bertujuan untuk: (1) mendeskripsikan layanan sirkulasi bahan pustaka di Kantor Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Solok Selatan; (2) mendeskripsikan kendala layanan sirkulasi di Kantor Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Solok Selatan. Berdasarkan uraian dan pembahasan di atas dapat disimpulkan sebagai berikut: (1) layanan sirkulasi yang ada di Kantor Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Solok Selatan kurang berjalan dengan baik, karna masih ada ditemukan pemakai yang terlambat mengembalikan bahan pustaka dan tidak dikenkan sanksi; (2) layanan sirkulasi di Kantor Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Solok Selatan belum berjalan dengan baik, karana masih ada kendala yang mempengaruhi kegiatan layanan sirkulasi seperti: kurangnya tenaga ahli di bidang perpustakaan dan kurangnya sarana dan prasarana. Supaya tercapai sistem layanan sirkulasi yang baik, pihak perpustakaan dapat memperhatikan sebagai berikut: (1) menambah pustakawan yang berlatar belakang pendidikan ilmu perpustakaan; (2) melengkapi sarana dan prasarana yang ada sehingga membuat pemakai merasa nyaman jika berada di ruang perpustakaan.
| Item Type: | Thesis (Diploma/Tugas Akhir) | 
|---|---|
| Subjects: | Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z719 Libraries (General)  | 
        
| Divisions: | Fakultas Bahasa dan Seni > Ilmu Informasi Perpustakaan dan Kearsipan-D3 | 
| Depositing User: | ANDIN ANDIN | 
| Date Deposited: | 01 May 2025 12:55 | 
| Last Modified: | 01 May 2025 12:55 | 
| URI: | https://repository.unp.ac.id/id/eprint/9222 | 
         