Pengembangan Model Instrument Penilaian Kemampuan Bahasa Inggris Siswa Berbasis Autentik SMA

Masrul, Masrul (2017) Pengembangan Model Instrument Penilaian Kemampuan Bahasa Inggris Siswa Berbasis Autentik SMA. Doctoral/Disertasi thesis, Universitas Negeri Padang.

[thumbnail of B1_08_MASRUL_14169019_5830_2018.pdf] Text
B1_08_MASRUL_14169019_5830_2018.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian model instrument penilaian kemampuan bahasa inggris berbasis
autentik adalah untuk mengembangkan bentuk instrument penilaian pembelajaran bahasa
inggris di sekolah menegah atas. Bentuk instrument penilaian kemampuan bahasa inggris
terdiri atas penilaian tes lisan, penilaian tes tertulis, penilaian proyek, penilaian prodak dan
penilaian portopolio, indikator kemampuan bahasa inggris adalah listening, speaking, reading
and writing. Penelitian ini mengunakan model R & D dalam disain pengembangan model
ADDIE : analysis, design, develop, implement, and evaluate. Produk ini diuji coba di Kelas
XI MIA 2 IPA SMAN 2 Bangkinang Kota. Data dikumpulkan melalui Observasi, angket dan
tes. Data dianalisis mengunakan metode kualitatif dan kuantitatif, sehingga di peroleh satu
buah prodak yang telah divalidasi oleh para pakar. Kemudian telah diuji validitas,
parakitalitas dan efektifitas pada model instruement penilaian kemampuan bahasa inggris
siswa berbasis autentik. Hasil penelitian terdiri atas pertama tebentuk nya model instruemten
penilaian keamampuan bahasa inggris siswa berbsis autentik, model ini adalah valid, praktis
dan efektif. Tingkat validatas model adalah 3, 4 tingkat praktikalitas model adalah 3,8 dan
tingkat efektifitas model adalah 3,5 pada sekala 4. ini menujukan bahwa model instruement
penilaian kemampuan bahasa inggris berbasis authentik dapat memberikan kemudahan dan
memberikan bentuk model baru dalam penilaian kemampuan bahasa inggris siswa pada
tingkat SMA

Item Type: Thesis (Doctoral/Disertasi)
Uncontrolled Keywords: Instrument Penilaian Model Pembelajaran
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Sekolah Pascasarjana > Ilmu Pendidikan-S3
Depositing User: Melinda Febrianti S.IP
Date Deposited: 23 Apr 2025 04:20
Last Modified: 23 Apr 2025 04:20
URI: https://repository.unp.ac.id/id/eprint/7210

Actions (login required)

View Item
View Item