Pelaksanaan Kegiatan Ekstrakurikuler Bolavoli Mini di SD Negeri 26 Pulakek Kecamatan Sungai Pagu Kabupaten Solok Selatan

Syarri, Afif (2012) Pelaksanaan Kegiatan Ekstrakurikuler Bolavoli Mini di SD Negeri 26 Pulakek Kecamatan Sungai Pagu Kabupaten Solok Selatan. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[thumbnail of B1_03_AFIF_SYAFRI_03492_5511_2012.pdf] Text
B1_03_AFIF_SYAFRI_03492_5511_2012.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini berawal dari observasi peneliti di lapangan yangmenunjukkan bahwa di SD Negeri 26 Pulakek Kcamatan Sungai Pagu KabupatenSolok selatan dalam kegiatan ekstrakurikuler belum teraksana dengan baikterutama pada ekstrakurikuler bolavoli mini. Tujuan penelitian ini untukmengungkapkan tentang gambaran pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler bolavolimini di SD Negeri 26 Pulakek Kecamatan Sungai Pagu Kabupaten Solok Selatan.Jenis penelitian ini adalah deskriptif . Populasi penelitian adalah 30 orangyang terdiri dari siswa SD Negeri 26 Pulakek Kecamatan Sungai Pagu KabupatenSolok Selatan yang aktif dalam mengikuti ekstrakurikuler bola voli mini yangterdiri 23 putra dan 7 putri. Penarikan sampel dilakukan dengan teknik totalsampling, yaitu dengan mengambil secara keseluruhan dari populasi, jadi sampelberjumlah 30 orang. Instrumen yang dipakai untuk mengumpulkan data adalahAngket atau kuesioner dengan menggunakan skala Guttman. Data dianalisisdengan menggunakan rumus distribusi frekuensi dalam bentuk persentase.Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel sarana danprasarana, dari 13 pertanyaan yang diajukan peneliti tingkat capaian respondenmencapai 68,72 %. Dan dari variabel motivasi siswa, dari 12 pertanyaan yangdiajukan peneliti, tingkat capaian responden mencapai 71,11 %, dan dari variabeldukungan orang tua, dari 10 pertanyaan tingkat jawaban responden mencapai65,33 %. Dari temuan tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa pelaksanaanekstrakurikuler bola voli mini siswa SD Negeri 26 Pulakek Kecamatan SungaiPagu Kabupaten Solok Selatan berada pada klasifikasi Cukup

Item Type: Thesis (Bachelor/Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Ekstrakurikuler bolavoli mini
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi-S1
Depositing User: AKILMI AKILMI
Date Deposited: 22 Apr 2025 08:02
Last Modified: 22 Apr 2025 08:02
URI: https://repository.unp.ac.id/id/eprint/6971

Actions (login required)

View Item
View Item