The Determinants of Learning English of Students with Visual Impairment: A Case at Universitas Negeri Padang

Ningra, Nabila (2023) The Determinants of Learning English of Students with Visual Impairment: A Case at Universitas Negeri Padang. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[thumbnail of B1_3_NABILA_NINGRA_18018019_860_2023.pdf] Text
B1_3_NABILA_NINGRA_18018019_860_2023.pdf

Download (5MB)

Abstract

Dalam belajar bahasa Inggris ada faktor-faktor yang menentukan atau disebut determinan. Penelitian ini dilakukan di Universitas Negeri Padang untuk mengetahui determinan belajar bahasa Inggris pada anak tunanetra. Ada tujuh responden yang sedang menempuh pendidikan di Universitas Negeri Padang. Penelitian ini dilakukan dengan metode kualitatif dan menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpulan data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa determinan pembelajaran bahasa Inggris mahasiswa tunanetra di Universitas Negeri Padang adalah bakat, motivasi dan kesempatan. Berdasarkan hasil penelitian, persentase jawaban responden untuk bakat adalah 53%, kemudian persentase jawaban responden untuk motivasi adalah 71% dan persentase jawaban untuk kesempatan adalah 67%. Persentase ini cukup untuk menjawab bahwa bakat, motivasi dan kesempatan menjadi penentu dalam belajar bahasa Inggris bagi mahasiswa tunanetra di Universitas Negeri Padang.

Item Type: Thesis (Bachelor/Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Belajar Bahasa Inggris, Tuna Netra, Bakat, Motivasi, Kesempatan
Subjects: L Education > L Education (General)
P Language and Literature > PE English
P Language and Literature > PR English literature
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa Inggris-S1
Depositing User: FAUZZIYAH FAUZZIYAH
Date Deposited: 22 Apr 2025 06:29
Last Modified: 22 Apr 2025 06:29
URI: https://repository.unp.ac.id/id/eprint/6903

Actions (login required)

View Item
View Item