Kontribusi Kecepatan Lari 30 Meter, Daya Ledak Otot Tungkai dan Panjang Tungkai Terhadap Hasil Lompat Jauh Siswa SMK Penerbangan Nusantara (SPN) Ketaping Kab. Padang Pariaman

Zulhendri, Zulhendri (2014) Kontribusi Kecepatan Lari 30 Meter, Daya Ledak Otot Tungkai dan Panjang Tungkai Terhadap Hasil Lompat Jauh Siswa SMK Penerbangan Nusantara (SPN) Ketaping Kab. Padang Pariaman. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[thumbnail of B1_2_ZULHENDRI_98245_537_2014.pdf] Text
B1_2_ZULHENDRI_98245_537_2014.pdf

Download (7MB)

Abstract

Masalah penelitian ini adalah rendahnya kemampuan Lompat Jauh. Masalahini diduga disebabkan oleh beberapa faktor yang diantaranya Kecepatan , Dayaledak otot tungkai dan Panjang tungkai terhadap kemampuan Lompat Jauh.Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan kontribusi Kecepatan , Daya ledakotot tungkai dan Panjang tungkai terhadap kemampuan Lompat Jauh Siswa SMKPenerbangan Nusantara (SPN) Ketaping Kab. Padang Pariaman, Penelitian initermasuk dalam penelitian Korelasional. Populasi dalam penelitian ini adalahsiswa SMK penerbangan nusantara (SPN) ketaping kab. Padang pariaman tingkatIII AP dan yang menjadi sampel ditetapkan dengan teknik purposive samplingsebanyak 30 orang pemain putra saja. Untuk mendapatkan data penelitiandigunakan tes Kecepatan (lari 30 meter), tes daya ledak otot tungkai (standingbroad jum) tes panjang tungkai (anthropometri / meter) dan tes kemampuanlompat jauh. Data yang diperoleh dianalisis dengan product moment sederhana,untuk melihat kontribusi digunakan metoda ganda dolittle.Dari hasil penelitian diperoleh adalah hasil koefisien korelasi r hitung > r tabel(hipotesis penelitian diterima) hasil penelitian ini membuktikan: (1). Terdapatkontribusi yang signifikan antara Kecepatan (X2) dengan kemampuan Lompat Jauhsebesar 19.7%. (2). Terdapat kontribusi yang signifikan antara Daya ledak otottungkai (X3) dengan kemampuan Lompat Jauh sebesar 8.5%. (3) Terdapatkontribusi yang signifikan antara panjang tungkai (X4) terhadap kemampuanLompat Jauh sebesar 18.4 % (5). Terdapat kontribusi antara Kecepatan (X2),Daya ledak otot tungkai (X3) dan panjang tungkai (X₄) terhadap kemampuanLompat Jauh (X1) adalah sebesar 46.6 %.

Item Type: Thesis (Bachelor/Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Lari 30 meter, Daya ledak otot tungkai, Terhadap panjang tungkai, Hasil lompat jauh
Subjects: L Education > L Education (General)
S Sport
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga-S1
Depositing User: AKILMI AKILMI
Date Deposited: 21 Apr 2025 05:35
Last Modified: 21 Apr 2025 05:35
URI: https://repository.unp.ac.id/id/eprint/6337

Actions (login required)

View Item
View Item