Saputra, Eka (2014) Evaluasi Terhadap Koleksi Audiovisual di Perpustakaan Universitas Andalas. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.
![B1_2_EKA_SAPUTRA_2186_2015.pdf [thumbnail of B1_2_EKA_SAPUTRA_2186_2015.pdf]](https://repository.unp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
B1_2_EKA_SAPUTRA_2186_2015.pdf
Download (1MB)
Abstract
Makalah ini membahas tentang hasil dari kegiatan evaluasi koleksi audiovisual di Perpustakaan Universitas Andalas. Kajian ini bertujuan untuk mengungkapkan bagaimana proses serta hasil dari kegiatan evaluasi koleksi audiovisual di Perpustakaan Universitas Andalas. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara, serta penyebaran kuesioner dengan pustakawan dan pengguna perpustakaan di Universitas Andalas. Penganalisisan data dilakukan menggunakan metode penelitian deskriptif. Berdasarkan analisis data, disimpulkan hal-hal sebagai berikut. (1) pengadaan koleksi audiovisual salah satu fungsinya yaitu mewujudkan fungsi perpustakaan sebagai sarana refresing karena dilengkapi oleh koleksi multimedia seperti TV Channel, DVD Player, Home Theater, dan koleksi novel- novel popular, (2) koleksi audiovisual di perpustakaan Universitas Andalas diperoleh dari sumbangan dari BDPTN dan hadiah atau bonus dari penerbit tempat perpustakaan memesan buku, (3) kegiatan pemeliharaan koleksi audiovisual di perpustakaan Universitas Andalas masih belum maksimal dikerenakan terbatasnya alat pemeliharaan sarana pendukung
Item Type: | Thesis (Bachelor/Skripsi) |
---|---|
Subjects: | Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science |
Divisions: | Fakultas Bahasa dan Seni > Ilmu Informasi Perpustakaan dan Kearsipan-D3 |
Depositing User: | Fitri Yelli S.Sos |
Date Deposited: | 17 Apr 2025 02:54 |
Last Modified: | 17 Apr 2025 02:54 |
URI: | https://repository.unp.ac.id/id/eprint/5884 |