Dayuansie, Anneke (2012) The Toiletization of Nature in Movie UP (2009) by Pete Docter, et all. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.
![B1_4_ANNEKE_DAYUANSIE_64177_2127_2012.pdf [thumbnail of B1_4_ANNEKE_DAYUANSIE_64177_2127_2012.pdf]](https://repository.unp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
B1_4_ANNEKE_DAYUANSIE_64177_2127_2012.pdf
Download (696kB)
Abstract
Makalah ini merupakan analisa dari film animasi yang berjudul UP (2009)oleh Pete Docter. Permasalahan yang dibahas dalam analisa ini adalah fenomenayang sedang maraknya terjadi di dunia mengenai perusakan alam. Kemudian,seberapa penting karakter, setting dan konflik memberikan kontribusi untukmengungkap akibat yang ditimbulkan dari perusakan alam tersebut. Tujuan daripenganalisaan ini adalah untuk mengetahui sejauh mana perusakan alam yangtelah terjadi di dunia dan film ini merupakan media yang menggambarkanperusakan alam yang telah banyak terjadi. Analisa ini dilakukan denganmengaplikasikan konsep ecocriticism oleh Cheryll Glotfelty yang menjelaskanbahwa di dalam ecocriticism terdapat hubungan antara manusia dengan alam.Hasil penganalisaan memperlihatkan bahwa alam telah banyakmengalami kerusakan. Itu semua terjadi karena adanya tindakan yang tidakbertanggung jawab dari manusia. Manusia hanya focus kepada penggunaan alamtanpa memperhatikan keseimbangan alam yang seharusnya perlu dijaga. Namun,sifat manusia yang menganggap diri mereka merupakan pemegang kekuasaan dialam menghantarkan manusia kepada tindakan yang tidak baik yangmengakibatkan rusak dan tercemarnya alam. Padahal, secara hakikinya manusiamemiliki hak yang sama di planet Bumi ini. Banyak cara yang dilakukan manusiadalam perusakan alam, dua diantaranya adalah menyebabkan kelangkaan padabinatang dan mengeksploitasi binatang.
Item Type: | Thesis (Bachelor/Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | TOILETIZATION, MOVIE |
Subjects: | P Language and Literature > P Philology. Linguistics P Language and Literature > PE English P Language and Literature > PR English literature |
Divisions: | Fakultas Bahasa dan Seni > Sastra Inggris-S1 |
Depositing User: | Mutia Farida S.Sos |
Date Deposited: | 11 Apr 2025 09:38 |
Last Modified: | 11 Apr 2025 09:38 |
URI: | https://repository.unp.ac.id/id/eprint/5368 |