Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Anak melalui Kolase dengan Menggunakan Bahan Bekas

Darmiatun, Siti and Mayar, Farida (2020) Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Anak melalui Kolase dengan Menggunakan Bahan Bekas. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4 (1). pp. 247-257. ISSN 2549-8959

[thumbnail of 5_FARIDA_MAYAR_Meningkatkan_Kemampuan_Motorik_Halus_Anak_melalui_Kolase.pdf] Text
5_FARIDA_MAYAR_Meningkatkan_Kemampuan_Motorik_Halus_Anak_melalui_Kolase.pdf

Download (761kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Anak Usia Dini Melalui Kolase Dengan Menggunakan Bahan Bekas Di TK Islam Bakti 91 Bukit Tujuh Dharmasraya. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK). Penelitian ini terdiri dari dua siklus dan setiap siklusnya dilaksanakan tiga kali pertemuan. Subjek penelitian ini berjumlah 12 anak, yang terdiri atas 7 anak perempuan dan 5 anak laki-laki dengan usia 5-6 tahun. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat peningkatan kemampuan Motorik Halus Anak Usia Dini usia 5-6 tahun melalui kegiatan Kolase Dengan Menggunakan Bahan Bekas yang dapat dilihat dari peningkatan anak mulai dari siklus I sampai siklus II.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: motorik halus, kolase, bahan bekas
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru PAUD-S1
Depositing User: Aditya Shawfani S.Pd
Date Deposited: 08 Apr 2025 08:36
Last Modified: 08 Apr 2025 08:36
URI: https://repository.unp.ac.id/id/eprint/5134

Actions (login required)

View Item
View Item