Hubungan antara Daya Ledak Otot Tungkai dan Otot Lengan dengan Kemampuan Renang Gaya Dada 50 Meter

Fitrawati, Fitrawati (2009) Hubungan antara Daya Ledak Otot Tungkai dan Otot Lengan dengan Kemampuan Renang Gaya Dada 50 Meter. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[thumbnail of final_B1_FITRAWATI-80430-06-2009.pdf] Text
final_B1_FITRAWATI-80430-06-2009.pdf

Download (129kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara daya ledakotot tungkai dan daya ledak otot lengan dengan kemampuan renang gaya dada 50meter.Jenis penelitian ini adalah korelasional. Populasi dalam penelitian iniadalah mahasiswa Jurusan Pendidikan Kepelatihan FIK UNP yang mengambilmata kuliah renang pada semester Juli – Desember 2008 sebanyak 90 orang.Sampel dalam penelitian ini sebanyak 30 orang yang diambil denganmenggunakan teknik Total Sampling. Daya ledak otot tungkai diukur denganLompat Jauh Tanpa Awalan, daya ledak otot lengan dengan Lempar BolaMedicine, dan kemampuan renang gaya dada diukur sesuai dengan PeraturanPRSI dengan satuan waktu yang menggunakan stopwatch.Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah terdapat hubunganantara daya ledak otot tungkai dengan kempuan renang gaya dada 50 meter,terdapat hubungan antara daya ledak otot lengan dengan kemampuan renang gayadada 50 meter, terdapat hubungan antara daya ledak otot tungkai dan otot lengansecara bersama-sama dengan kemampuan renang gaya dada 50 meter.Analisis data menggunakan rumus Korelasi Product Moment dankorelasi ganda (uji F). Temuan dalam penelitian ini adalah : (1) terdapat hubunganyang signifikan antara daya ledak otot tungkai dengan kemampuan renang gayadada 50 meter, dimana diperoleh r hitung = 0,978 > r tabel = 0,367 pada tarafsignifikan α=0,05. (2) Terdapat hubungan yang signifikan antara daya ledak ototlengan dengan kemampuan renang gaya dada 50 meter, dimana r hitung = 0,930 >r tabel = 0,367 pada taraf signifikan α=0,05. (3) Terdapat hubungan yangsignifikan antara daya ledak otot tungkai dan otot lengan secara bersama-samadengan kemampuan renang gaya dada 50 meter, dimana diperleh F hitung = 86,44> F tabel = 3,60 dengan mengunakan rumus (N – K – 1/ 30 – 2 – 1) = 27.Disamping itu daya ledak otot tungkai memberi konstribusi terhadap kemampuanrenang gaya dada 50 meter sebesar 95,65 %, sedangkan daya ledak otot lengandengan kemampuan renang gaya dada 50 meter memberi konstribusi sebesar86,49 %. Kemudian daya ledak otot tungkai dan otot lengan secara bersama-samamemberi konstribusi sebesar 74,72 % terhadap kemampuan renang gaya dada 50meter.

Item Type: Thesis (Bachelor/Skripsi)
Uncontrolled Keywords: DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI, DAYA LEDAK OTOT LENGAN, KEMAMPUAN RENANG GAYA
Subjects: S Sport
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi-S1
Depositing User: Mutia Farida S.Sos
Date Deposited: 05 Jan 2026 02:35
Last Modified: 05 Jan 2026 02:36
URI: https://repository.unp.ac.id/id/eprint/34978

Actions (login required)

View Item
View Item