Studi Tentang Kebersihan Pribadi Siswa SMPNegeri 4 Kota Sawahlunto

Rahmadilla, Rahmadilla (2015) Studi Tentang Kebersihan Pribadi Siswa SMPNegeri 4 Kota Sawahlunto. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[thumbnail of final_B1_1_RAHMADILLA_16816_2293_2015.pdf] Text
final_B1_1_RAHMADILLA_16816_2293_2015.pdf

Download (433kB)

Abstract

: Masalah dalam penelitian ini adalah kurang terlaksananya pemeliharaan kebersihan pribadi siswa dimana idealnya siswa menjaga kebersihan pribadi untuk menciptakan proses pembelajaran yang nyaman. Namun kenyataan di SMP N 4 kota Sawahlunto masih ada siswa yang tidak mempedulikan kebersihan pribadinya. Penelitian ini bertujuan untuk melihat dan mengetahui sejauh mana Studi Pemeliharaan Kebersihan Pribadi Siswa SMP Negeri 4 Kota Sawahlunto . Penelitian ini bersifat deskriptif. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII s/d kelas IX di SMP N 4 Kota Sawahlunto yang berjumlah 145 orang siswa. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan cara proposional stratified sampling, sehingga diperoleh sampel sebanyak 50 orang siswa. Pengambilan data dilakukan dengan cara membagikan angket yang. Analisis data penelitian menggunakan teknik distribusi frekuensi dengan perhitungan persentase P = F/N × 100%. Hasil analisis data diperoleh dari rata-rata jawaban penelitian masing-masing indikator yaitu kebersihan rambut tingkat pencapaian sebesar 69,11 % dapat diklasifikasikan baik, kebersihan kuku sebesar 69 % dengan klasifikasi baik, kebersihan telinga sebesar 67,25 % tergolong baik, kebersihan kulit sebesar 75,02 % tergolong baik, gigi dan mulut sebesar 67 % tergolong baik, dan kebersihan pakaian sebesar 58,05 tergolong cukup. Maka dari itu secara keseluruhan Studi Tentang Pemeliharaan Kebersihan Pribadi Siswa SMP Negeri 4 Kota Sawahlunto dengan tingkat pencapaian 68,27% diklasifikasikan Bai

Item Type: Thesis (Bachelor/Skripsi)
Uncontrolled Keywords: PEMELIHARAAN KEBERSIHAN PRIBADI
Subjects: L Education > L Education (General)
S Sport
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi-S1
Depositing User: Fitri Yelli S.Sos
Date Deposited: 01 Dec 2025 01:53
Last Modified: 01 Dec 2025 01:53
URI: https://repository.unp.ac.id/id/eprint/30749

Actions (login required)

View Item
View Item