Herminawati, Septia (2018) Nanomaterial Methakrilik Sebagai Bahan Dasar Sensor Sianida dengan Metode Spektrofotometri Uv-Vis. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.
final_B1_08_SEPTIA_HERMINAWATI_1301813_3791_2018.pdf
Download (1MB)
Abstract
Sensor optik sianida berbasis nanomaterial methakrilik telah sukses dikembangkan. Sensor didesain dengan menggunakan nanomaterial methakrilik yang disintesis dengan metode fhotopolimerisasi sebagai tempat imobilisasi ion Ni . Dari hasil penelitian yang telah dilakukan bahwa respon sensor ditunjukkan dengan adanya perubahan warna sensor dari hijau menjadi kuning setelah diuji dengan ion CN - . Reaksi antara ion Ni 2+ yang berwarna hijau dengan ion CN - yang tidak berwarna terjadi pada nanomaterial methakrilik membentuk senyawa kompleks [Ni(CN) yang berwarna kuning dengan serapan maksimum pada panjang gelombang 289 nm. Kondidis optimum sensor adalah pada pH 6 dengan kepekatan ion Ni 0,1 M. Validasi metode analisis sianida menggunakan ion Ni 2+ memberikan persamaan regresi linear y = 9,763x + 2,788 dengan R 2 2+ 0,981 pada rentang konsentrasi CN 0,0003 M sampai 0,008 M dengan LOD 0,001 M, LOQ 0,003 M dan % recovery 119,12 %.
| Item Type: | Thesis (Bachelor/Skripsi) |
|---|---|
| Uncontrolled Keywords: | Sensor optik Nanomaterial Methakrilik Sianida |
| Subjects: | Q Science > QD Chemistry T Technology > TC Hydraulic engineering. Ocean engineering T Technology > TP Chemical technology |
| Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Kimia-S1 |
| Depositing User: | Melinda Febrianti S.IP |
| Date Deposited: | 14 Nov 2025 06:36 |
| Last Modified: | 14 Nov 2025 06:37 |
| URI: | https://repository.unp.ac.id/id/eprint/29182 |
