Efektifitas Pengenalan Lambang Huruf Vokal melalui Media Gambar pada Anak Berkesulitan Belajar Kelas 1 SD 12 Padang Panjang: Single Subjek Research pada Anak Berkesulitan Belajar Kelas 1 SD

Darlita, Darlita (2012) Efektifitas Pengenalan Lambang Huruf Vokal melalui Media Gambar pada Anak Berkesulitan Belajar Kelas 1 SD 12 Padang Panjang: Single Subjek Research pada Anak Berkesulitan Belajar Kelas 1 SD. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[thumbnail of final_B1_DARLITA-93458 BP2009.pdf] Text
final_B1_DARLITA-93458 BP2009.pdf

Download (132kB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan seorang anak berkesulitanbelajar kelas 1 SD yang mengalami kekurangmampuan dalam mengenal lambang –lambang huruf. Hal ini terjadi karena pada saat anak TK, guru tidak pernahmemperkenalkan lambang huruf dengan benar, anak dikenalkan lambang huruf hanyadalam bentuk nyanyian. Sehingga anak kurang mampu mengenal lambang huruf yangada dengan benar. Berdasarkan hal tersebut penelitian ini bertujuan untukmembuktikan efektifitas pengenalan lambang huruf vocal melalui media gambar dankartu huruf pada anak berkesulitan belajar.Penelitian ini menggunakan pendekatan eksperimen dalam bentuk SingleSubject Research (SSR) untuk mengetahui tingkat efektivitas pengenalan lambanghuruf vokal melalui media gambar pada anak berkesulitan belajar kelas 1 SD. Sebagaisubjek penelitian ini adalah anak berkesuliatan belajar X kelas 1 SD 12 PadangPanjang dengan desain penelitiannya menggunakan A-B. Penilaian yang dilakukandalam penelitian ini konsisten dengan mengukur tingkat kemampuan anak dalammengenal lambang huruf vocal dengan benar. Dengan cara terlebih dahulu melihatkondisi baseline kemudian dilanjutkan dengan intervensi. Data yang diperoleh diolahdengan grafik garis.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kemampuan anak dalampengenalan lambang huruf vocal meningkat melalui media gambar dan kartu huruf.Pada fase baseline (A) anak hanya mampu mengenal lambang huruf vocal denganbenar hanya 3 sampai 5 gambar hewan. Setelah diberikan intervensi dengan mediagambar dan kartu huruf anak mampu mengenal lambang huruf vocal dengan benar 5sampai 7 butir gambar hewan secara konsisten. Dengan demikian, pengenalanlambang huruf vocal bagi anak berkesulitan belajar melalui media gambar dan kartuhuruf dapat efektif untuk meningkatkan kemampuan anak dalam mengenal lambanghuruf, sehingga hipotesis dapat diterima.Maka dapat disimpulkan bahwa penggunaanmedia gambar dan kartu huruf dapat meningkatkan kemampuan mengenalkan lambnghuruf vocal bagi anak berkesulitan belajar.

Item Type: Thesis (Bachelor/Skripsi)
Uncontrolled Keywords: LAMBANG HURUF VOKAL, MEDIA GAMBAR, BERKESULITAN BELAJAR
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Luar Biasa-S1
Depositing User: Mutia Farida S.Sos
Date Deposited: 14 Nov 2025 04:14
Last Modified: 14 Nov 2025 07:03
URI: https://repository.unp.ac.id/id/eprint/29129

Actions (login required)

View Item
View Item