Pengaruh Konsentrasi Elektrolit KCl Menggunakan Plat Elektroda Cu/Al terhadap Produksi Gas Hidrogen pada Proses Elektrolisis

Rianovriani, Rianovriani (2020) Pengaruh Konsentrasi Elektrolit KCl Menggunakan Plat Elektroda Cu/Al terhadap Produksi Gas Hidrogen pada Proses Elektrolisis. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[thumbnail of final_B1_08_RIANOVRIANI_16036048 _1613_2020.pdf] Text
final_B1_08_RIANOVRIANI_16036048 _1613_2020.pdf

Download (907kB)

Abstract

Salah satu energi alternatif yang efektif untuk mengganti bahan bakar fosilyaitu hidrogen. Hidrogen sebagai bahan bakar merupakan energi alternatif yangramah lingkungan dan tidak menghasilkan produk samping yang berbahaya.Upaya produksi gas hidrogen menjadi hal yang sangat menarik untukdikembangkan. Riset ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konsentrasielektrolit KCl dan waktu terhadap produksi gas hidrogen pada generator DC padaproses elektrolisis. Untuk memproduksi gas hidrogen dapat dilakukan melaluimetode elektrolisis air dengan menguraikan senyawa H2O menjadi gas hidrogendan gas oksigen dengan bantuan arus listrik searah. Produktivitas gas hidrogendengan metode elektrolisis yang diterapkan pada generator DC denganmenggunakan elektroda Cu/Al sebagai katoda-anoda dan larutan KCl sebagaielektrolit. Faktor yang mempengaruhi produksi gas hidrogen selama proseselektrolisis adalah konsentrasi larutan elektrolit, sehingga konsentrasi larutan danwaktu menjadi variabel bebas dan jumlah konsentrasi gas yang dihasilkanmerupakan variabel terikat dalam penelitian ini. Adapun variasi konsentrasielektrolit yang digunakan adalah 0,1 M; 0,25 M; 0,5 M; 0,75 M; dan 1 M. Arusdan tegangan yang digunakan pada proses elektrolisis ini tetap yaitu 0,6 amperedan 2 volt selama 1 jam. Konsentrasi gas hidrogen yang diproduksi ditentukanmenggunakan sensor MQ-8. Sensor MQ-8 adalah salah satu sensor gas yangmemiliki sensivitas tinggi terhadap gas hidrogen. Hasil penelitian menunjukkanbahwa produksi gas hidrogen dengan menggunakan elektrolit aquades adalah 10ppm untuk penggunaan elektrolit KCl dengan berbagai konsentrasi berturt-turutadalah 13 ppm, 17 ppm, 26 ppm, 37 ppm, dan 34 ppm. Dari hasil penelitiandiperoleh: semakin besar konsentrasi garam klorida yang digunakan semakinbanyak pula gas hidrogen yang dihasilkan dan semakin besar ukuran ion elektrolitsemakin besar pula gas hidrogen yang dihasilkan.

Item Type: Thesis (Bachelor/Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Elektrolisis Gas Hidrogen Konsentrasi KCl Generator DC dan sensor MQ-8
Subjects: Q Science > QD Chemistry
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy
T Technology > TP Chemical technology
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Kimia-S1
Depositing User: Melinda Febrianti S.IP
Date Deposited: 12 Nov 2025 08:05
Last Modified: 12 Nov 2025 08:07
URI: https://repository.unp.ac.id/id/eprint/28864

Actions (login required)

View Item
View Item