Saputra, Beni (2017) Perencanaan Arah Pilihan Karier Remaja di Panti Asuhan dan Implikasinya terhadap Layanan Bimbingan dan Konseling. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.
B1_05_BENI_SAPUTRA_96137_2872_2017.pdf
Download (4MB)
Abstract
Perencanaan pilihan karier dapat membantu remaja mengambil keputusanuntuk berkarier di masa mendatang sehingga mereka dapat merencanakan kariersesuai dengan kemampuan dan minat yang dimilikinya. Kenyataan yang terjadimasih adanya remaja yang tidak memahami kemampuan dan minat yangdimiikinya sehingga remaja belum bisa menentukan karier, kemudian masih adaremaja yang juga belum memahami jalur pendidikan apa yang akan ia tempuhuntuk mencapai karier yang ia cita-citakan. Tujuan penelitian ini adalahmendeskripsikan perencanaan arah pilihan karier remaja ditinjau dari (1)mendeskripsikan perencanaan arah pilihan karier remaja di panti asuahan dalamupaya memahami kemampuan dan minatnya, (2) mendeskripsikan perencanaanarah pilihan karier remaja di panti asuahan dalam upaya mempertimbangkankesempatan arah karier, dan (3) mendeskripsikan perencanaan arah pilihan karierremaja di panti asuahan dalam upaya menyusun dan merencanakan tujuan arahkarier.
Penelitian ini bersifat deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah remaja yang tinggal di panti asuhan Muhamadiyah dan Babul Jannah. Instrumen yang digunakan yaitu angket. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan rumus statistik meliputi skor, mean dan standar deviasi (SD).
Temuan penelitian mengungkapkan (1) perencanaan arah pilihan karierdalam upaya individu memahami kemampuan dan minatnya berada pada kategoricenderung tinggi, (2) perencanaan arah pilihan karier dalam upaya individumempertimbangkan kesempatan arah karier berada pada kategori cenderungsedang, dan (3) kontrol perencanaan arah pilihan karier dalam upaya individumenyusun dan merencanakan tujuan arah karier berada pada kategori cenderungsedang. Bantuan yang dapat diberikan oleh guru BK berupa layanan informasi,layanan konseling perorangan, dan layananan bimbingan kelompok yangbertujuan untuk meningkatkan dan mengentaskan masalah klien yang berkaitandengan kontrol diri.
| Item Type: | Thesis (Bachelor/Skripsi) |
|---|---|
| Uncontrolled Keywords: | Perencanaan Arah Pilihan Karier Remaja |
| Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General) H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education |
| Divisions: | Fakultas Ilmu Pendidikan > Bimbingan dan Konseling-S1 |
| Depositing User: | Melinda Febrianti S.IP |
| Date Deposited: | 05 Nov 2025 10:09 |
| Last Modified: | 05 Nov 2025 10:09 |
| URI: | https://repository.unp.ac.id/id/eprint/28454 |
