Jusmaini, Jusmaini (2011) Fungsi Salawaik Dulang Dalam Acara Maulid Nabi di Kanagarian Toboh Gadang kabupaten Padang Pariaman. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.
![final_B1_JUSMAINI_94071_5627_2011.pdf [thumbnail of final_B1_JUSMAINI_94071_5627_2011.pdf]](https://repository.unp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
final_B1_JUSMAINI_94071_5627_2011.pdf
Download (584kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan syair lagu salawaik dulang, dalam pertunjukannya menkaji tentang stuktur lagu, motif dan fungsinya pada acara maulid nabi dikanagarian toboh gadang kabupaten padang pariaman. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan metode diskriptif, dengan menggunakan data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data melalui observasi, kepustakaan, studi lapangan, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian mengungkapkan fungsi salawaik dulang dalam acara maulid nabi di kanagarian toboh gadang. Kehadiran salawaik dulang pada acara maulid nabi dikanagarian toboh gadang sudah menjadi kewajiban (mentradisi) tidak boleh tidak dimainkan. Salawaik dulang ini mempunyai sruktur yang tidak boleh dirobah seperti imbauan khotbah, khotbah, imbauan lagu batang, lagu batang, yamolai I, yamolai II, lagu cancang dan penutup. Motif pukulan pada lagu batang dimainkan dalam tempo sedang dengan menggunakan irama 4/4, sedangkan motif pukulan dulang pada lagu yamolai I, yamolai II, cancang dan penutup dimainkan dengan tempo tertentu terkadang lambat, cepat dan sedang yang menggunakan birama 2/4. fungsinya adalah sebagai hiburan, komunikasi, reaksi jasmani, penghayatan estetis dan sebagai pengungkapan emosional.
Item Type: | Thesis (Bachelor/Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Fungsi Salawaik Dulang Dalam, Acara Maulid Nabi |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General) |
Divisions: | Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Sendratasik-S1 |
Depositing User: | Yola Aprilia Putri |
Date Deposited: | 26 Sep 2025 02:06 |
Last Modified: | 26 Sep 2025 02:07 |
URI: | https://repository.unp.ac.id/id/eprint/25663 |