Roza, Anggia (2016) Faktor Eksternal Penyebab Keterlambatan Mahasiswa Jurusan Teknik Sipil FT UNP dalam Menyelesaikan Skripsi. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.
![B1_01_ANGGIA_ROZA_170_2016.pdf [thumbnail of B1_01_ANGGIA_ROZA_170_2016.pdf]](https://repository.unp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
B1_01_ANGGIA_ROZA_170_2016.pdf
Download (4MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan faktor eksternal penyebab
keterlambatan mahasiswa Jurusan Teknik Sipil dalam menyelesaikan skripsi.
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan jumlah populasi
sebanyak 128 mahasiswa yang sedang mengambil mata kuliah skripsi. Dengan
jumlah sampel sebanyak 56 mahasiswa , sampel diambil dengan menggunakan
teknik Random sampling. Data dikumpulkan menggunakan angket dengan skala
likert yang menggunakan 4 pilihan jawaban, pernyataan positif dan negatif.
Jumlah pernyataan dalam angket sebanyak 43 butir pernyataan.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa faktor eksternal penyebab
keterlambatan mahasiswa Jurusan Teknik Sipil dalam menyelesaikan skripsi
berada pada kategori tinggi sebesar 62,50 %, dengan rincian indikator sebagai
berikut: 1) faktor keluarga berada pada kategori tinggi sebesar 44,64 %, 2) faktor
kampus berada pada kategori tinggi sebesar 73,22 %, dan 3) faktor masyarakat
berada pada kategori tinggi sebesar 58,93 %. Dan faktor yang paling dominan
penyebab keterlambatan mahasiswa menyelesaikan skripsi adalah faktor sekolah.
Item Type: | Thesis (Bachelor/Skripsi) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Bangunan-S1 |
Depositing User: | Sudia Ajjronisa S.Sos |
Date Deposited: | 20 Feb 2025 02:12 |
Last Modified: | 20 Feb 2025 02:12 |
URI: | https://repository.unp.ac.id/id/eprint/2270 |