Nengsih, Silvia (2019) Aktifitas Pelayan Kafe Malam di Desa Pauah Barat, Kecamatan Pariaman Tengah. Bachelor/Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.
![B1_04_SILVIA_NENGSIH_4485_15058097_2019.pdf [thumbnail of B1_04_SILVIA_NENGSIH_4485_15058097_2019.pdf]](https://repository.unp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
B1_04_SILVIA_NENGSIH_4485_15058097_2019.pdf
Download (4MB)
Abstract
Pelayan merupakan suatu aset untuk meningkatkan loyalitas pelanggan pada suatu restoran atau kafe, seperti di desa Pauh Barat ada beberpa kafe yang menyediakan pelayanan khusu bagi pelanggannya. Pelayanan yang mereka berikan ke pada pelanggan merupakan pelayanan khusus yang hanya diberikan di malam hari. Pelayanan ini banyak dilakukan oleh remaja putri yang masih duduk di bangku sekolah. Gaji yang mereka dapat tergantung pada pelayanan yang mereka berikan kepada pelanggan., semakin bagus pelayanan dan bisa membuat pelangan puas maka semakin besar pula uang yang dia dapatkan. Penelitian ini dianalisis dengan menggunakan teori aksi sosial Talcott Parsons. yaitu bahwa individu melakukan suatu tindakan berdasarkan pengalaman, presepsi, pemahaman, dan penafsiran terhadap suatu objek atau situasi tertentu. Tindakan individu dalam bertindak didasari oleh adanya keputusan subjektif yang dilakukan secara sukarela. Penelitian ini merupakan penelitian dengan pendekatan kualitatif tipe penelitian Deskriptif. Pemilihan informan dilakukan secara snowball sampling dengan awalnya satu informan nanti akan mendapat informan kedua dari informan pertama dan seterusnya. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi non-partisipan, wawancara mendalam, dokumentasi. Data analisis dengan teknik analisis interaktif Miles dan Huberman. Hasil penelitian di lapangan pelajar yang bekerja sampingan sebagai pelayan kafe malam tidak semua pelajar yang bekerja sebagai pelayan malam memberikan pelayanan khusus dan pelayanan timbal balik ke pada pelanggannya hal ini karena beberapa alasan. Dalam hal ini, motivasi, pengaruh dan lingkungan yang didapat oleh anak sangat berpengaruh bagi kehidupan anak.
Item Type: | Thesis (Bachelor/Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pekerjaan Sampingan , Kafe Malam, Pelayanan Khusus |
Subjects: | H Social Sciences > HQ The family. Marriage. Woman H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Sosiologi-S1 |
Depositing User: | FAUZZIYAH FAUZZIYAH |
Date Deposited: | 08 May 2025 07:01 |
Last Modified: | 08 May 2025 07:01 |
URI: | https://repository.unp.ac.id/id/eprint/10321 |