Anelka, Mikolas (2024) Minat Siswa Mengikuti Ekstrakurikuler Sepak Bola di SMPN 29 Padang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.
|
Text
B1_01_MIKOLAS_ANELKA_20086225_5987.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstract
Masalah dalam penelitian ini adalah ekstrakurikuler sepak bola yang ada di SMPN 29 Padang ini tidak berjalan dengan baik di karenakan sedikitnya siswa yang aktif mengikuti kegiatan ekstrakurikuler sepak bola di SMPN 29 Padang karena kurangnya perhatian dari pelatih atau guru yang mengajar ekstrakurikuler sepak bola tersebut dan juga sarana dan prasarana di sekolah tersebut tidak memadai seperti lapangannya jauh dari sekolah, bola yang di gunakan untuk ekstrakurikuler sepak bola tersebut sedikit, yang membuat rendahnya minat siswa terhadap eksrakurikuler sepak bola. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui minat siswa mengikuti ekstrakurikuler sepak bola di SMPN 29 Padang. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Penelitian ini dilakukan di SMPN 29 Padang, dalam penelitian ini menggunakan metode survei, populasi yang digunakan yaitu semua siswa dari kelas VII dan VIII yang mengikuti ekstrakurikuler sepak bola yaitu 37 siswa dan teknik penarikan sampel pada penelitian ini yaitu total sampling, teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan angket/kusioner untuk mengetahui minat siswa mengikuti ekstrakurikuler sepak bola di SMPN 29 Padang. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif. Bedasarkan hasil penelitian yang dilakukan maka dapat di simpulkan bahwa tingkat minat siswa mengikuti ekstrakurikuler sepak bola di SMPN 29 Padang berada pada 97% dengan kategori Tinggi.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Uncontrolled Keywords: | Minat Siswa Ekstrakurikuler Sepak Bola | ||||||||||||
Subjects: | L Education > L Education (General) R Medicine and Food > Sport General |
||||||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi - S1 | ||||||||||||
Depositing User: | Mrs. Melinda Febrianti, S.IP | ||||||||||||
Date Deposited: | 24 Oct 2024 04:49 | ||||||||||||
Last Modified: | 24 Oct 2024 04:49 | ||||||||||||
URI: | http://repository.unp.ac.id/id/eprint/54741 |
Actions (login required)
View Item |