Pengaruh Metode Latihan Circuit Training dan Interval Training Terhadap Kapasitas Vo2 Max Atlet Bola Basket Club Parmato Kota Solok

Maulana, Rafqhi (2024) Pengaruh Metode Latihan Circuit Training dan Interval Training Terhadap Kapasitas Vo2 Max Atlet Bola Basket Club Parmato Kota Solok. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_2_RAFQHI_MAULANA_19086476_1116_2024.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah kurang maksimalnya kapasitas Vo2 Max Atlet kota bola basket club Pormato Solok. Penelitian ini bertujuan untukmengetahuipengaruhmetodelatihanSirkuit TrainingdanIntervalTraining terhadap kapasitas Vo2 Max Atlet bola basket club Parmato Jenis penelitian ini adalah eksperimen. Penelitian ini dilaksanakan di Club Parmato kota Solok. Sedangkan waktu penelitian ini dilakukan Agustus- September 2023. Populasi dalam penelitian ini adalah 60 Atlet bola basket club Parmato Solok. Teknik pengambilan sampel menggunakan Purposive Sampling. Sengan demikian jumlah sampel 12 orang. Teknik pengambilan data denganBleep Test. Data analisis dengan uji ststistik beda rerata hitung (t-test) pada taraf signifikansi a =0.05 Hasil analisis menyatakan bahwa : 1) Latihan Circuit Training menberikan pengaruhterhadap kapasitas Vo2maxAtletbola basket club parmato kotaSolok. 2) Latihan interval training memberikan pengaruh terhadap kapasitas Atlet bola basket club Parmato kota Solok . 3)Latihan interval training lebih efektifdaripada latihan Circuit Training terhadap kapasitas Vo2max Atlet bola basket club Parmato kota Solok

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorMasrun, MasrunUNSPECIFIED
CorrectorYendrizal, YendrizalUNSPECIFIED
CorrectorRozi, Muhammad FakhrurUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: METODE LATIHAN CIRCUIT TARINING
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
R Medicine and Food > Sport General
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga - S1
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 26 Jul 2024 08:57
Last Modified: 26 Jul 2024 08:57
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/53083

Actions (login required)

View Item View Item