Kemampuan Penggunaan Partikel Ni dan De pada Mahasiswa Tahun Masuk 2021 Prodi Pendidikan Bahasa Jepang Universitas Negeri Padang

Andriani, Fathia (2024) Kemampuan Penggunaan Partikel Ni dan De pada Mahasiswa Tahun Masuk 2021 Prodi Pendidikan Bahasa Jepang Universitas Negeri Padang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_10_FATHIA_ANDRIANI_18180003_3438_2024.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kesulitan terhadap mahasiswa dalam memahami penggunaan partikel Ni dan De yang memiliki arti yang sama tetapi memiliki fungsi yang berbeda. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kemampuan Penggunaan Partikel Ni dan De kepada mahasiswa tahun masuk 2021 prodi pendidikan bahasa Jepang. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif berupa metode penelitian deskriptif. Untuk populasi dalam penelitian ini adalah sebanyak 53 orang. Sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling yaitu yaitu kelas JPG 1 bp 2021 berjumlah 27 orang. Data dalam penelitian ini adalah nilai hasil tes kemampuan Ni dan De pada mahasiswa tahun masuk 2021 Prodi Pendidikan Bahasa Jepang Universitas Negeri Padang. Berdasarkan hasil penelitian yang dilaksanakan dapat disimpulkan sebagai berikut. Pertama, Kemampuan penggunaan partikel Ni dan De secara keseluruhan mahasiswa tahun masuk 2021 Prodi Pendidikan Bahasa Jepang Universitas Negeri Padang berada pada kualifikasi “Cukup Baik” dengan rata-rata 64,8. Kedua, kemampuan penggunaan partikel Ni berada pada kualifikasi “Baik” dengan nilai rata-rata 73,3. Ketiga, kemampuan partikel De indikator mahasiswa indikator mahasiswa berada pada kualifikasi “cukup” dengan rata-rata 57,4.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorArni, RitaUNSPECIFIED
CorrectorPutri, Meira AnggiaUNSPECIFIED
CorrectorWikarya, Rahmi PutriUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: PARTIKEL NI DAN DE
Subjects: L Education > L Education (General)
P Language and Literature > PN Literature (General)
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa Jepang - S1
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 19 Jul 2024 00:49
Last Modified: 19 Jul 2024 00:49
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/52944

Actions (login required)

View Item View Item