Ekspresi Dinamika Cinta Sebagai Penciptaan Karya Seni Grafis

Gunawan, Indra (2024) Ekspresi Dinamika Cinta Sebagai Penciptaan Karya Seni Grafis. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_5_INDRA_GUNAWAN_16020048_1708_2024.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penciptaan karya akhir ini bertujuan untuk memvisualkan dinamika cinta dalam bentuk karya seni grafis serigraphy. Ide penciptaan karya ini berdasarkan pengalaman pribadi, pengalaman orang lain, dan pengamatan sekitar yang berhubungan dengan dinamika cinta dalam penciptaan karya grafis serigraphy. Metode yang diterapkan pada pembuatan karya akhir ini ada beberapa tahapan diantaranya ialah Persiapan, Elaborasi, Sintesis, Realisasi Konsep, dan yang terakhir tahap Penyelesaian. Hasil Dalam perwujudan karya penulis ingin menyampaikan perasaan, ekspresi dan pengamatan penulis tentang dinamika cinta. Dalam perwujudan karya, penulis ingin menyampaikan perasaan, pernyataan, dan pengamatan penulis tentang dinamika cinta. Namun, akan ada beberapa masalah dalam kisah cinta karena harapan atau keinginan orang yang dicintai tidak akan cocok dan sebaliknya. Untuk itu penulis memvisualisasikan dinamika cinta berdasarkan pengalaman pribadi, orang lain dan pengamatan di lingkungan yang berkaitan dengan dinamika cinta. Sehingga terwujudlah sepuluh karya grafis serigraphy yang berjudul: “#Save Laura Anna”, “#Save Novia Widyasari”, “Fidelis”, “Love?”, “Cinlok”, “Hellin”, “Pesan Ibu”, “Your Papa”, “kita Berdua”, dan “Love Dynamics?”

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorAriusmedi, AriusmediUNSPECIFIED
CorrectorSandra, YofitaUNSPECIFIED
CorrectorIrwan, IrwanUNSPECIFIED
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Seni Rupa - S1
Depositing User: Mrs. Dina Aulia Sari
Date Deposited: 21 May 2024 03:35
Last Modified: 21 May 2024 03:35
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/52110

Actions (login required)

View Item View Item