Penerapan Emoji dalam Kegiatan Pembelajaran di TK Negeri Pembina Painan

Rezi, Afifah (2023) Penerapan Emoji dalam Kegiatan Pembelajaran di TK Negeri Pembina Painan. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_7_AFIFAH_REZI_19022061_5584_2023.pdf

Download (7MB) | Preview

Abstract

Penelitian dilatarbelakangi oleh keunikan yang ada di TK N egeri Pembina Painan yang memiliki keunikan dalam proses pembelajaran yang menerapkan sebuah emoji dengan tujuan untuk mengetahui apa yang dirasakan oleh anak pada saat proses pembelajaran. Penelitian ini memiliki tuiuan untuk mengetahui bagaimana penerapan emoji dalam kegiatan pembelajaran di TK N egeri Pembina Painan Dalam penelitian akan dilihat bagaimana perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi dari penerapan emoji ini. Penelitian ini menggunakan jems penelitian dengan pendekatan kualitatif deskriptif Dengan menggunakan teknik pengumpulan data yang berupa observasi, wawancara, dan dokumentasi, dan dilanjutkan dengan teknik analisis data digunakan yaitu dengan cara reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Adapun pemeriksaan keabsahan data dengan mentriangulasikan data yang sudah diperoleh. Hasil penelitian ini memmjukan bahwa behnn optimalnya penerapan emoji dalam kegiatan pembelajaran di TK N egeri Pembina Painan. Hal ini dapat dilihat dari (1) pelaksanaan penerapan emoji tidak ditemukan pada kegiatan pembuka, namm peneliti melihat pada kegiatan inti guru menerapkan penerapan emoji pada akhir kegiatan inti dalam proses pembelajaran, dan tidak ditemukan dalam kegiatan penutup pembelajaran (2) evaluasi yang dilaksanakan melalui diskusi bersama dengan melihat tingkat emoji sedih dan marah yang dipilih oleh anak, evaluasi penerapan emoji yang dilakukan guru juga berupa upaya peningkatan kegiatan pembelajaran, dengan memakai media, metode yang menarik dan disukai oleh anak dalam kegiatan pembelajaran.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
CorrectorUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
CorrectorUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini - S1
Depositing User: Sri Yulianti, S.IP
Date Deposited: 24 Jan 2024 07:01
Last Modified: 24 Jan 2024 07:02
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/50041

Actions (login required)

View Item View Item