Pengaruh Reputasi, Electronic Word of Mouth dan Web Quality terhadap Kepercayaan Pelanggan Shopee di kota Padang.

Zalni, Zuyyina Rahma (2019) Pengaruh Reputasi, Electronic Word of Mouth dan Web Quality terhadap Kepercayaan Pelanggan Shopee di kota Padang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_7_YUNFAJRI_RAHMA_NOFIASARI_14059214_1241_2019.pdf

Download (305kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Reputasi, Electronic Word of Mouth dan Web Quality terhadap Kepercayaan Pelanggan Shopee di kota Padang. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah 196 sampel dengan kriteria masyarakat kota Padang, berusia 17 tahun ke atas, memiliki aplikasi Shopee sendiri dan pemah melakukan transaksi di Shopee minimal 2 kali. Teknik pengambilan sampel yaitu Purposive sampling. Penelitian dianalis dengan pendekatan analisis jalur (Path analysis) dengan menggunaka software SPSS. Hasil penelitian ini adalah : ( 1) Reputasi dan Kepercayaan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Kepercayaan Pelanggan Shopee di kota Padang. (2) Electronic Word of Mouth dan Kepercayaan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Kepercayaan Pelanggan Shopee di kota Padang. (3) Web Quality dan Kepercayaan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Kepercayaan Pelanggan Shopee di kota Padang

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen - S1
Depositing User: Mutia Farida
Date Deposited: 21 Aug 2019 08:20
Last Modified: 21 Aug 2019 08:20
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/22655

Actions (login required)

View Item View Item