Rancang Bangun Rangka dan Bodi Mesin Pembuat Bedengan

Syahputra, Reki (2024) Rancang Bangun Rangka dan Bodi Mesin Pembuat Bedengan. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_8_Reki_Syahputra_19072055_3751_2024.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Pertanian adalah kegiatan pemanfaatan sumber daya hayati yang dilakukan manusia untuk menghasilkan bahan pangan, bahan baku industry atau sumber energy serta untuk mengelola lingkungan hidupnya. Oleh karena itu sebuah lahan yang bagus membutuhkan system pengelolaan air yang bagus juga. Maka pada kesempatan ini, oenulis akan membangun sebuah alat untuk menunjang kegiatan para petani dalam mendistribusikan air ketanamannya. Yaitu alat pembuat alur bedengan tanaman yang berkapasitas 5,5 hp yang berfungsi sebagai pengalir air pada tanaman yang tidak tahan akan rendaman dalam waktu yang lama, sehingga tanaman yang ditanam tidak cepat busuk dan selalu dalam keadaan segar. Adapun alur bedengan yang akan dihasilkan oleh alat yang dibangun ini nanti menyerupai parit yang berbaris memanjang yang mempunyai lebar 30 mm dan tinggi 20 mm.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorErizon, NelviUNSPECIFIED
CorrectorSari, Delima YantiUNSPECIFIED
CorrectorAfnison, WandaUNSPECIFIED
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin - D3
Depositing User: Mrs. Dina Aulia Sari
Date Deposited: 22 Aug 2024 03:15
Last Modified: 22 Aug 2024 03:15
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/53471

Actions (login required)

View Item View Item