Pengaruh MetodeeLatihan BEEF dan Metode Latihan Game terhadap Hasil Shooting Bolabasket Siswa Ekstrakurikuler Sekolah Menengah Pertama Negeri Islam Teknologi Rambah

Almi, Rian Satria (2023) Pengaruh MetodeeLatihan BEEF dan Metode Latihan Game terhadap Hasil Shooting Bolabasket Siswa Ekstrakurikuler Sekolah Menengah Pertama Negeri Islam Teknologi Rambah. Masters thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_06_RIAN_SATRIA_ALMI_21199051_2480_2023.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah kemampuan melakukan shooting bolabasket Siswa ekstrakurikuler bolabasket Sekolah Menengah Pertama Negeri Islam Teknologi Rambah masih rendah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh metode latihann BEEF dan metode latihan Game terhadap hasil shooting bolabasket siswa ekstrakurikuler Sekolah Menengah Pertama Negeri Islam Teknologi Rambah. Metode penelitian ini adalah eksperimen (pre-test dan post-test shooting). Instrument yang digunakan adalah tes pengukuran hasil shooting bolabasket. Hasil penelitian ini adalah 1) Ada pengaruh yang signifikan metode latihan BEEF terhadap hasil shooting bolabasket siswa ekstrakurikuler Sekolah Menengah Pertama Negeri Islam Teknologi Rambah. 2) Ada pengaruh yang signifikan metode latihan Game terhadap hasil shooting bolabasket siswa ekstrakurikuler Sekolah Menengah Pertama Negeri Islam Teknologi Rambah. 3) Ada perbedaan pengaruh yang signifikan antara metode latihan BEEF dan metode latihan Game terhadap hasil shooting bolabasket siswa ekstrakurikuler Sekolah Menengah Pertama Negeri Islam Teknologi Rambah. Dari perhitungan yang telah dilakukan diperoleh nilai t sebesar 1,060, ternyata lebih kecil t tabel 5% yaitu 2,10. Metode latihan BEEF lebih baik pengaruhnya terhadap hasil shooting bolabasket siswa ekstrakurikuler Sekolah Menengah Pertama Negeri Islam Teknologi Rambah. Peningkatan kemampuan metode latihan BEEF kelompok 1 adalah sebesar 31,3% > kelompok 2 (kelompok yang mendapat perlakuan metode latihan Game ) yaitu sebesar 24,4%. .

Item Type: Thesis (Masters)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorWahyuri, Asep SujanaUNSPECIFIED
CorrectorKiram, YanuarUNSPECIFIED
CorrectorNeldi, HendriUNSPECIFIED
Subjects: R Medicine and Food > Sport General
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Olahraga - S2
Depositing User: Sudia Ajjronisa S.Sos.
Date Deposited: 14 Aug 2024 08:59
Last Modified: 14 Aug 2024 08:59
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/53320

Actions (login required)

View Item View Item