Hubungan Interpersonal Guru-siswa dan Kaitannya dengan Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Matematika

Humairah, Lathifah (2024) Hubungan Interpersonal Guru-siswa dan Kaitannya dengan Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Matematika. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_5_LATHIFAH_HUMAIRAH_19006090_2100_2024.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

i belajar yang rendah. Diduga faktor yang memengaruhi motivasi belajar siswa adalah rendahnya hubungan interpersonal guru-siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: (1) hubungan interpersonal guru-siswa, (2) motivasi belajar siswa, serta (3) menguji hubungan interpersonal guru-siswa dan kaitannya dengan motivasi belajar siswa. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan jenis penelitian deskriptif korelasional. Populasi penelitian ini sebanyak 700 siswa yang terdaftar di SMA Negeri 4 Payakumbuh pada semester Juli-Desember Tahun ajaran 2023/2024. Sampel berjumlah 254 siswa yang dipilih dengan teknik stratified random sampling. Instrumen yang digunakan adalah “Daftar Isian Hubungan Interpersonal Guru-Siswa” dan “Daftar Isian Motivasi Belajar Siswa” dengan menggunakan skala likert. Data dianalisis dengan teknik deskriptif korelasional Pearson Product Moment. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa hubungan interpersonal guru-siswa pada umumnya berada pada kategori sedang, sedangkan motivasi belajar pada umumnya berada pada kategori sedang, selain itu terdapat hubungan positif yang signifikan antara hubungan interpersonal guru-siswa dan kaitannya dengan motivasi belajar siswa. Implikasi penelitian ini bagi bimbingan dan konseling dapat dilakukan dengan pemberian layanan informasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorNirwana, HermanUNSPECIFIED
CorrectorKarneli, YeniUNSPECIFIED
CorrectorPutriani, LisaUNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Bimbingan dan Konseling - S1
Depositing User: Mrs. Dina Aulia Sari
Date Deposited: 04 Jul 2024 03:03
Last Modified: 04 Jul 2024 03:04
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/52721

Actions (login required)

View Item View Item