Implementasi Project Penguatan Profil Pancasila Tema “ Kearifan Lokal : Suduik Bakaba Minangkabau “ Kurikulum Merdeka Di SMA N 2 Padang )

Hamda, Annisa Zikhratul (2024) Implementasi Project Penguatan Profil Pancasila Tema “ Kearifan Lokal : Suduik Bakaba Minangkabau “ Kurikulum Merdeka Di SMA N 2 Padang ). Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_4_ANNISA_ZIKHRATUL_HAMDA_19058043_3081_2024.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Kurikulum Merdeka dirancang dan diterapkan sebagai upaya mengatasi masalah dalam sistem pendidikan Indonesia. Kurikulum Merdeka ini menekankan pengembangan keterampilan abad ke-21 dalam era revolusi 4.0 dengan pemahaman konsep melalui pembelajaran intrakulikuler dan keterampilan proses melalui Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5). SMA N 2 Padang meruapakan salah satu sekolah penggerak yang telah menerapkan Kurikulum Merdeka yang melaksanakan Proyek Penguatan Profil Pancasila yang bertemakan kearifan lokal yaitu " Suduik Bakaba Minangkabau". Namun dalam pelaksanan Projek ini memiliki hambatan dengan kesiapan sekolah serta tenaga ahli dibidang berkaitan dan apakah projek ini berjalan dengan lancar sesuai dengan kondisi sekolah dan yang paling penting bagaimana pengimplemntasian P5 pada peserta didik

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorFernandes, RenoUNSPECIFIED
CorrectorJunaidi, JunaidiUNSPECIFIED
CorrectorWirdanengsih, WirdanengsihUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: PENGUATAN PROFIL PANCASILA
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Sosiologi- Antropologi - S1
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 04 Oct 2024 01:00
Last Modified: 04 Oct 2024 01:00
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/54337

Actions (login required)

View Item View Item