Upaya Peningkatan Hasil Belajar Tari Tradisi Melalui Model Cooperative Learning Kelas XI IPA SMA PGRI 1 Padang.

Putri, Ajeng Mutiara (2024) Upaya Peningkatan Hasil Belajar Tari Tradisi Melalui Model Cooperative Learning Kelas XI IPA SMA PGRI 1 Padang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_6_AJENG_MUTIARA_PUTRI_19332012_1695_2024.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peningkatan Hasil Belajar Siswa dalam Mata Pelajaran Seni Budaya (Seni Tari) melalui model cooprative Learning dan meningkatkan hasil belajar siswa kelas XI IPA dalam pembelajaran Seni Tari melalui model cooprative learning di SMA PGRI 1 Padang. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (Class Room Action Research). Penelitian ini dilakukan 2 siklus dengan tahap perencanaan, tindakan, pengamatan, refleksi. Instrumen penilaian berupa tes tertulis dan tes praktek. Data dikumpulkan melalui tes tertulis, tes praktek, studi dokumen dan observasi. Data dianalisis dengan menggunakan rumus presesntase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Model Cooperative Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas XI IPA SMA PGRI 1 Padang karena Model Cooperative Learning ini dapat langsung membawa siswa ke proses pembelajaran yang optimal juga memperaktekan materi secara langsung. Dengan adanya kelompok belajar membuat siswa lebih aktif dan berkerja sama dalam memperaktekan Tari. Pada hasil belajar siswa pada siklus I belum meningkat secara signifikan dengan jumlah nilai Rata-rata prsentase 74 dengan Jumlah siswa yang tidak tuntas 12 orang dan yang tuntas 7 orang. Namun demikian penelitian ini tidak berhenti sampai disitu saja yaitu dilanjutkan pada siklus II yang bertujuan memperbaiki cara belajar dan lebih memotivasi siswa untuk terus giat belajar dan berlatih, sehingga lebih memfokuskan siswa untuk fokus kedalam pelajaran. Setelah dilaksanakan pada siklus II nilai rata-rata 87 dengan jumlah siswa yang tuntas 16 orang dan yang tidak tuntas 3 orang. Oleh karena itu dapat disimpulkan nilai rata-rata koognitif dan pisikomotorik di Siklus I adalah 74 dan disiklus II mengalami peningkatan menjadi 87 Jadi adanya peningkatan hasil belajar seni tari menggunakan Model Cooperative Learning karena target yang dicapai telah berhasil

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorAstuti, FujiUNSPECIFIED
CorrectorYuliasma, YuliasmaUNSPECIFIED
CorrectorAsrianti, AfifahUNSPECIFIED
Subjects: M Music and Books on Music > MT Musical instruction and study
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Seni Drama, Tari dan Musik - S1
Depositing User: Mrs. Dina Aulia Sari
Date Deposited: 21 May 2024 07:16
Last Modified: 21 May 2024 07:16
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/52116

Actions (login required)

View Item View Item