Efektivitas Positive Reinforcement untuk Mengurangi Perilaku Mengganggu pada Anak Lamban Belajar

Husna, Isnatil (2024) Efektivitas Positive Reinforcement untuk Mengurangi Perilaku Mengganggu pada Anak Lamban Belajar. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_02_ISNATIL HUSNA_18003014_1638.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini di latar belakangi oleh anak lamban belajar di SD Negeri 11 Pauh yang memiliki perilaku memukul terhadap teman sebaya. Dibalik metode konvesional yang di berikan guru tidak dapat merubah perilaku memukul, maka dari itu peneliti mengunakan metode Positive reinforcement untuk menggurangi perilaku memukul anak lamban belajar. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui efektivitas dari metode positive reinforcement dalam mengurangi perilaku memukul pada anak lamban belajar. Jenis penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif dengan jenis metode yang di gunakan yaitu metode eksperimen serta jenis penelitiannya yaitu subjek tunggal (Single Subject Research) dengan model A-B-A. Subjek pada penelitian ini ialah anak Lamban Belajar di SD Negeri 11 Pauh. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis visual grafik, data dikumpulkan dan dianalisi dalam bentuk frekuensi. Penilaian dalam penelitian ini dengan pencatatan berapa jumlah perilaku yang dilakukan anak. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, teknik wawancara, dan teknik dokumentasi. Alat pengumpulan data pada penelitian ini berupa instrumen asesmen perilaku mengganggu. Hasil penelitian menunjukkan adanya perubahan perilaku mengganggu pada indikator aggression (berprilaku agresif atau menyerang) pada aitem memukul setelah diberikannya strategi positive reinforcement. Disarankan kepada guru-guru agar dapat menggunakan strategi positive reinforcement untuk membantu siswa dalam mengurangi perilaku memukul

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorMarlina, MarlinaUNSPECIFIED
CorrectorRahmahtrisilvia, RahmahtrisilviaUNSPECIFIED
CorrectorMahdi, ArisulUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Positive Reinforcement Perilaku Mengganggu Anak Lamban Belajar
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LC Special aspects of education > LC5201 Education extension. Adult education. Continuing education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Luar Biasa - S1
Depositing User: Mrs. Melinda Febrianti, S.IP
Date Deposited: 29 Apr 2024 03:57
Last Modified: 29 Apr 2024 03:57
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/51554

Actions (login required)

View Item View Item