Company Profile Café Teras Muzaka

Syafrina, Miranda (2023) Company Profile Café Teras Muzaka. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_09_MIRANDA_SYAFRINA_19027064_8567_2023.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Café Teras Muzaka berdiri dari tahun 2020 merupakan café kekinian yang berdiri dipusat kecamatan Lubuk Basung, café ini mengusung konsep elegant dan minimalis. Café Teras Muzaka kerap menjadi opsional pertama, banyak orang dari berbagai lapisan masyarakat berkunjung untuk merayakan momen, meeting atau sekedar menghabiskan waktu luangnya. Temuan permasalahan dari Café Teras Muzaka yaitu dari segi publisitas belum menggunakan media promosi yang efektif, sehingga kurangnya Brand Awareness konsumen dan calon konsumen Café Teras Muzaka. Oleh karena itu, maksud dari perancangan ini adalah untuk mengonsep video Company Profile yang dapat menjadi sumber informasi bagi masyarakat mengenai Café Teras Muzaka. Perancangan menggunakan metode 4D (Define, Design, Develop, dan Disseminate). Sebab itu, dengan menggunakan video company profile selaku wadah utama, dimungkinkan untuk menghasilkan company profile yang tidak hanya dapat meningkatkan Brand Awareness, tetapi juga menjadi media publisitas yang efektif.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorPurnomo, EkoUNSPECIFIED
CorrectorAhdi, SanUNSPECIFIED
CorrectorSaputra, DefrizalUNSPECIFIED
Subjects: N Fine Arts > N Visual arts (General) For photography, see TR
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Desain Komunikasi Visual - S1
Depositing User: Sudia Ajjronisa S.Sos.
Date Deposited: 24 Jan 2024 02:07
Last Modified: 24 Jan 2024 02:07
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/49993

Actions (login required)

View Item View Item