Pengaruh Kepatuhan Wajib Pajak Terhadap Penerimaan Pajak Bumi Banguan (PBB) di Kabupaten Solok Selatan

Rahmadhani, Putri (2023) Pengaruh Kepatuhan Wajib Pajak Terhadap Penerimaan Pajak Bumi Banguan (PBB) di Kabupaten Solok Selatan. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_07_PUTRI_RAMADHANI_20233073_6183.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh kepatuhan wajib pajak terhadap penerimaan pajak bumi bangunan (PBB) di kabupaten solok selatan. Penelitian ini dilaksanakan di Kabupaten Solok Selatan. Jenis penelitian ini adalah Kuantitatif Deskriptif. Metode pengumpulan data yang digunakan berupa pengisian kuesioner oleh beberpa masyarakar wajib pajak yang berada di kabupaten solok selatan. Instrumen penelitian yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode skala Likert. Penelitian ini menunjukan data dengan menggunakan perhitungan statistik melalui aplikasi Statistical Package for the Social Science (SPSS) versi 27 mengenai pengaruh kepatuhan wajib pajak terhadap penerimaan pajak bumi dan bangunan. Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh atas pengujian tersebut membuktikan bahwa Kepatuhan wajib pajak berpengaruh positif dan signifikan terhadap penerimaan pajak bumi dan bangunan. Hal ini berarti semakin meningkat kepatuhan wajib pajak untuk membayar pajak maka semakin besar pula penerimaan pajak bumi dan bangunan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorTrinanda, OkkiUNSPECIFIED
CorrectorMaulana, AriefUNSPECIFIED
CorrectorYusra, IrdhaUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kepatuhan Wajib Pajak Penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen-D3
Depositing User: Mrs. Melinda Febrianti, S.IP
Date Deposited: 16 Jan 2024 08:37
Last Modified: 16 Jan 2024 08:37
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/49647

Actions (login required)

View Item View Item