Analisis Laporan Keuangan dengan Pendekatan Common Size pada PT. Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul, Tbk Periode 2019 – 2022.

Falih, Senard Mushaffa (2023) Analisis Laporan Keuangan dengan Pendekatan Common Size pada PT. Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul, Tbk Periode 2019 – 2022. Diploma thesis, Fakultas Ekonomi.

[img]
Preview
Text
B1_7_SENARD_MUSHAFFA_FALIH_20134076_4487_2023.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengukur kinerja keuangan PT. Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul, Tbk dan mengetahui bagaimana persentase total aset, persentase liabilitas, persentase total ekuitas, persentase laba usaha dan persentase laba bersih. Penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif, yaitu penelitian yang berusaha untuk menuturkan pemecahan masalah yang ada sekarang berdasarkan data-data, dengan menyajikan, menganalisis dan menginterpretasikannya. Jenis dan sumber data yang digunakan adalah kuantitatif dan data sekunder, yaitu data yang diperoleh dari PT. Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul, Tbk berupa neraca dan laporan laba rugi. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis common size. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa laba usaha cenderung meningkat begitu pula dengan laba bersih. Kondisi tersebut menunjukkan bahwa kemampuan perusahaan dalam menghasilkan laba berdasarkan tingkat penjualannya yang semakin baik. Dengan hal itu total aset selalu meningkat setiap tahunnya. Dan total ekuitas meningkat yang menunjukkan aktiva yang didanai oleh modal yang dimiliki perusahaan semakin meningkat juga. Kata Kunci: Kinerja Keuangan, Common Si

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorYanuarta, RamelUNSPECIFIED
CorrectorPatrisia, DinaUNSPECIFIED
CorrectorZulvia, YolandafitriUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: KINERJA KEUANGAN, COMMON SIZE, LAPORAN KEUANGAN
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HZ Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen Perdagangan - D3
Depositing User: Mutia Farida
Date Deposited: 05 Jan 2024 07:31
Last Modified: 05 Jan 2024 07:31
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/49293

Actions (login required)

View Item View Item