Pengembangan E-modul Materi Pencak Silat dalam Mata Pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Untuk Siswa Sekolah Menengah Pertama Kelas VII

Agustin, Ratu Zalfa (2023) Pengembangan E-modul Materi Pencak Silat dalam Mata Pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Untuk Siswa Sekolah Menengah Pertama Kelas VII. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B_03_RATU_ZALFA_AGUSTIN_18086049_7319_2023.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini berawal dari pengamatan peneliti di sekolah SMP Pembangunan Laboratorium UNP Padang, terlihat belum optimanya pembelajaran daring mata pelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan pada SMP Pembanunan Laboratorium UNP . Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan e-modul materi pencak silat mata pelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan untuk siswa sekolah menengah pertama kelas VII. Jenis penelitian ini merupakan Research and Development (R&D) menggunakan ADDIE model melalui 5 tahap pengembangan yaitu (1) menganalisis, (2) desain/perancangan (design), (3) pengembangan (development), (4) implementasi, dan (5) evaluasi serta merevisi produk. Penelitian ini melibatkan dua validator. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar validasi. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif, kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa e-modul materi pencak silat dalam mata pelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan untuk siswa sekolah menengah pertama kelas VII, valid dan praktis untuk digunakan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorSuwirman, SuwirmanUNSPECIFIED
CorrectorWahyuri, Asep SujanaUNSPECIFIED
CorrectorSasmitha, WeniUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: E-MODUL, PENCAK SILAT
Subjects: R Medicine and Food > Sport General
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Ilmu Keolahragaan - S1
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 01 Dec 2023 08:41
Last Modified: 01 Dec 2023 08:41
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/48668

Actions (login required)

View Item View Item