Analisis Literasi Kimia Peserta Didik pada Materi Koloid di SMAN 1 Kapur IX dengan Model Rasch

Hernandes, Jekrin (2023) Analisis Literasi Kimia Peserta Didik pada Materi Koloid di SMAN 1 Kapur IX dengan Model Rasch. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_7_JEKRIN_HERNANDES_18035143_1009_2023.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat literasi kimia peserta didik SMAN 1 Kapur IX pada materi koloid dengan menggunakan model Rasch dengan aplikasi Ministep. Instrumen yang sudah tersedia mengadaptasi dari level literasi sains yang dikembangkan oleh Bybee dan aspek literasi kimia yang dikembangkan oleh shwartz. Penelitian ini merupakan penelitian desktiptif dengan pendekatan kuantitatif dengan sampel 50 siswa. Dari tes literasi kimia pada materi koloid yang dijawab oleh peserta didik dan dianalisis dengan model Rasch. Instrumen penelitian berjumlah 12P butir soal berbasis literasi kimia. Analisis scalogram berdasarkan kemampuan subjek yang memiliki abilitas yang paling tinggi yaitu subjek 15P dan subjek yang memiliki abilitas yang paling rendah yaitu subjek 12. Berdasarkan tingkat kesulitan Item butir soal, soal yang paling sulit dijawab peserta didik adalah soal no. 11 hai ini dibuktikan sebanyak 58% peserta didik yang tidak menjawab . Item butir soal yang paling mudah dijawab oleh peserta didik yaitu soal no. 4 hal ini dibuktikan sebanyak 76% peserta didik bisa menjawab. Analisis literasi kimia peserta didik di SMAN 1 kapur IX berada pada level Scientific Illiteracy sebanyak 20%, level Nominal Scientific Literacy sebanyak 40%, level Fuctional Scientific Literacy 37%, level Conceptual Scienticif Literacy 3% dan level Multimendisional 0%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorYusmaita, EkaUNSPECIFIED
CorrectorAzra, FajriahUNSPECIFIED
CorrectorAini, Faizah QurrataUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: ANALISIS LITERASI KIMIA PESERTA DIDIK
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Kimia - S1
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 20 Nov 2023 07:24
Last Modified: 20 Nov 2023 07:24
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/48386

Actions (login required)

View Item View Item