Pengaruh Model Guided Discovery Learning Berbasis LSLC pada Materi Kesetimbangan Kimia terhadap Hasil Belajar siswa di SMA Negeri 14 Padang

Lase, Dita Yumarni (2023) Pengaruh Model Guided Discovery Learning Berbasis LSLC pada Materi Kesetimbangan Kimia terhadap Hasil Belajar siswa di SMA Negeri 14 Padang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_7_DITA_YUMARNI_LASE_19035138_3184_2023.pdf

Download (5MB) | Preview

Abstract

Pelajaran kimia di SMAN 14 Padang saat ini cenderung tidak diminati oleh peserta didik karena dianggap sukar dan materi kesetimbangan kimia masih berpusat pada guru (teacher-centered). Solusinya diterapkan model GDL berbasis LSLC untuk mendorong peserta didik aktif serta meningkatkan kualitas dan memperbaiki jalannya suatu proses pembelajaran. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh model GDL berbasis LSLC pada materi kesetimbangan kimia terhadap hasil belajar peserta didik di SMA Negeri 14 Padang. Jenis penelitian adalah eksperimen semu. Hasil penelitian data terdistribusi normal dan homogen, maka uji hipotesis yang dilakukan adalah uji-t dengan perolehan nilai sig 0,03 pada taraf nyata α = 0,05 maka hipotesis diterima. Artinya, hasil belajar dengan materi kesetimbangan kimia kepada peserta didik yang diberikan perlakuan menggunakan model GDL berbasis LSLC lebih tinggi secara signifikan dibanding hasil belajar peserta didik yang menerapkan model GDL tanpa LSLC.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorAndromeda, AndromedaUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: PENGARUH MODELIGUIDEDIDISCOVERYILEARNING
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Kimia - S1
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 07 Nov 2023 08:06
Last Modified: 07 Nov 2023 08:06
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/48107

Actions (login required)

View Item View Item