Kemampuan Penggunaan Kara dan Node pada Mahasiswa Semester V Tahun Masuk 2020 Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang

Islami, Retno Putri (2023) Kemampuan Penggunaan Kara dan Node pada Mahasiswa Semester V Tahun Masuk 2020 Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B_10_ RETNO_PUTRI_ISLAMI_3959_2023.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya kesulitan mahasiswa dalam memahami penggunaan kara dan node yang mempunyai arti yang sama namun konteksnya berbeda dalam kalimat bahasa Jepang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kemampuan penggunaan kara dan node untuk menyatakan sebab akibat dalam suatu kalimat bahasa Jepang. jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode deskriptif. Populasi dalam penelitian ini mahasiswa semester V tahun masuk 2020 prodi Pendidikan bahsa Jepang UNP. Sampel dalam penelitian ini adalah 30 orang mahasiswa yang ditentukan dengan menggunakan Teknik random sampling. Data dalam penelitian ini adalah hasil tes kara dan node. Berdasarkan hasil penelitian, diketahui bahwa kemampuan penggunaan kara dan node untuk menyatakan sebab akibat dalam suatu kalimat bahasa Jepang secara umum diketahui memiliki kualifikasi ‘cukup’ dengan nilai rata-rata 56,6. Pada indikator mampu menentukan penggunaan kara dan node pada kalimat bahasa Jepang dengan benar. Dengan nilai tertinggi kara dan node dalam kalimat adalah 90, nilai terendah nya adalah 30.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorYani, DamaiUNSPECIFIED
CorrectorYulia, NovaUNSPECIFIED
CorrectorPutri, Meira AnggiaUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: KARA DAN NODE
Subjects: L Education > L Education (General)
P Language and Literature > PN Literature (General)
Divisions: Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa Jepang - S1
Depositing User: Fitri Yelli
Date Deposited: 11 Oct 2023 02:24
Last Modified: 11 Oct 2023 02:24
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/47233

Actions (login required)

View Item View Item