Analisis LossTime Untuk Kategori Wait Operator Hauler Pada PT. Manggala Usaha Manunggal Jobsite PT. Banjarsari Pribumi, Merapi Timur, Lahat, Sumatera Selatan.

Putri, Ririn Junia (2023) Analisis LossTime Untuk Kategori Wait Operator Hauler Pada PT. Manggala Usaha Manunggal Jobsite PT. Banjarsari Pribumi, Merapi Timur, Lahat, Sumatera Selatan. Diploma thesis, Fakultas Teknik.

[img]
Preview
Text
B1_12_RIRIN_JUNIA_PUTRI_19080034_959_2023.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

PT. Manggala Usaha Manunggal merupakan salah satu perusahaan tambang batubara dengan izin usaha pertambangan yang secara administrasi termasuk kedalam wilayah Desa Banjarsari, Kecamatan Merapi Timur, Kabupaten Lahat, Provinsi Sumatera Selatan. Kegiatan penambangan PT. Manggala Usaha Manunggal menggunakan sistem tambang terbuka dengan metode back filling digging method. Pengupasan overburden merupakan kegiatan yang mempengaruhi dalam kegiatan penambangan, semakin optimal kegiatan pengupasan overburden maka kegiatan penambangan batubara akan sesuai dengan target perusahaan. PT. Manggala Usaha Manunggal pada pit middle menetapkan target untuk bulan Maret 305 bcm, dan April 446 bcm. Namun berdasarkan data produksi overburden, produksi yang tercapai sebanyak 573 bcm, hanya 76,29% yang tercapai dari target untuk bulan maret-april. Tidak tercapainya target produksi dipengaruhi oleh berbagai aspek, salah satu permasalahan yang berpengaruh terhadap tidak tercapainya target produksi yaitu peralatan mekanis yang tidak digunakan dengan efektif (Use Of Availability). Setelah dilakukanya analisis masalah yang ada, upaya yang dilakukan untuk meningkatkan produksi adalah dengan cara evaluasi terhadap faktor-faktor penyebab losstime pada unit dumptruck dalam pengoptimalan penggunaan alat mekanis dengan efektif.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorBurhamidar, Aulia HidayatUNSPECIFIED
CorrectorRusli, RusliUNSPECIFIED
CorrectorOctova, AdreoUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: PRODUKSI, EFESIENSI KERJA, PERTAMBANGAN
Subjects: T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Pertambangan - D3
Depositing User: Mutia Farida
Date Deposited: 22 Sep 2023 01:37
Last Modified: 22 Sep 2023 01:38
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/46848

Actions (login required)

View Item View Item