Upaya Meningkatkan Kebugaran Jasmani Peserta Didik dalam Pembelajaran Jasmani Olahraga dan Kesehatan Melalui Modifikasi Permainan Kecil di Unit Pelaksanateknis Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Batusangkar

Afrian, Tomi (2023) Upaya Meningkatkan Kebugaran Jasmani Peserta Didik dalam Pembelajaran Jasmani Olahraga dan Kesehatan Melalui Modifikasi Permainan Kecil di Unit Pelaksanateknis Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Batusangkar. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_1_TOMI_AFRIAN_18086305_245_2023.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah tingkat kebugaran jasmani peserta didik Sekolah Menengah Petama Negeri 3 Batusangkar yang masih rendah. Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui kebugaran jasmani peserta didik dalam pembelajaran jasmani olahraga dan kesehatan melalui modifikasi permainan kecil di Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Batusangkar. Jenis penelitian ini adalah eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh peserta didik Sekolah menengah Pertama Negeri 3 Batusangkar. Sampel dalam penelitian ini adalah 10% dari setiap kelas VII,VIII, dan IX yaitu 24 orang. Teknik analisis data menggunakan teknik uji t. Berdasarkan analisis data dan pembahasan yang telah dipaparkan terdahulu, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh modifikasi permainan kecil terhadap peningkatan kebugaran jasmani peserta didik Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Batusangkar, hal ini dibuktikan dengan thitung = 10,9 > ttabel = 1,72. Dilihat dari nilai rata-rata pretest = 15,08 dan nilai posttest = 16,50, karena nilai rata-rata posttest lebih besar dari nilai rata-rata pretest maka terjadi peningkatan sebesar 1,42 atau 5,9%

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorZarwan, ZarwanUNSPECIFIED
CorrectorRasyid, WilladiUNSPECIFIED
CorrectorJonni, JonniUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: MENINGKATKAN KEBUGARAN JASMANI PESERTA DIDIK
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
R Medicine and Food > Medicine General > RC1200 Sports Medicine
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Olahraga - S2
Depositing User: Arlianis
Date Deposited: 15 Sep 2023 07:51
Last Modified: 15 Sep 2023 07:51
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/46657

Actions (login required)

View Item View Item