Tinjauan Kondisi Fisik Pemain Bolavoli Putra Klub PBVKG Agam

Dahri, Nadya Lisca Selvi (2022) Tinjauan Kondisi Fisik Pemain Bolavoli Putra Klub PBVKG Agam. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
B1_02_NADYA_LISCA_SELVI_DAHRI_16087201_512.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah rendahnya prestasi yang diraih oleh pemain Bolavoli PBVKG Agam. Peneliti menduga bahwa penyebab menurunnya prestasi tersebuut dikarenakan rendahnya tingkat kondisi fisik atlet. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tinjaun kondisi fisik pemain bolavoli putra klub PBVKG Agam Jenis penelitian ini adalah deskriptif. Penelitian dilaksanakan pada bulan November 2020. Populasi adalah seluruh pemain bolavoli PBVKG Agam yang berjumlah sebanyak 12 orang.. Teknik pengambilan sampel adalah Total Sampling, yaitu sebanyak 12 orang. Instrument dalam penelitian ini adalah: 1) Vertical Jump Test untuk mengukur daya ledak otot tungkai, 2) One Hand Medicine Ball Put untuk mengukur daya ledak otot lengan, 3) Agility T-test untuk mengukur kelincahan, 4) Kyayang untuk mengukur kelentukan. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik distribusi frekuensi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) tingkat daya ledak otot tungkai berada pada kategori kurang sekali, 2) tingkat daya ledak otot lengan dalam kategori baik, 3) tingkat kelincahan dalam kategori kurang, 4) tingkat kelentukan berada dalam kategori cukup.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorMaidarman, MaidarmanUNSPECIFIED
CorrectorHermanzoni, HermanzoniUNSPECIFIED
CorrectorDonie, DonieUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kondisi Fisik Etlet Atlet Bola Voli
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
R Medicine and Food > Sport General
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga - S1
Depositing User: Mrs. Melinda Febrianti, S.IP
Date Deposited: 02 Aug 2023 01:10
Last Modified: 02 Aug 2023 01:10
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/45355

Actions (login required)

View Item View Item