Rancang Bangun Media Pembelajaran Interaktif pada Mata Pelajaran Animasi 2 Dimensi Berbasis Android.

Sari, Depi Nopita (2022) Rancang Bangun Media Pembelajaran Interaktif pada Mata Pelajaran Animasi 2 Dimensi Berbasis Android. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_5_DEPI_NOPITA_SARI_17076097_2795_2022.pdf

Download (5kB) | Preview

Abstract

Proses pembelajaran animasi 2 Dimensi jurusan Multimedia di SMK Negeri 1 Merangin masih menggunakan buku, papan tulis, power point dan alat peraga sebagai media pembelajaran.Aplikasi Media pembelajaran ini bertujuan agar siswa bisa belajar mandiri serta bisa digunakan ketika berada di luar sekolah atau ketika siswa berada di rumah dan dimana pun. Aplikasi ini dirancang dengan platform berbasis mobile.Teknik Animasi 2 Dimensi adalah salah satu mata pelajaran untuk semua kelas XI Multimedia. Dikembangkan menggunakan metode ADDIE (Analyze, Design, Development, Implementation, Evaluation) yang masih dipakai pada saat sekarang. Media pembelajaran berbasis android ini dibangun menggunakan software utama yaitu Development Kit Flutter dan Android Studio, Framework Laravel, pemograman PHP. Hasil dari tugas akhir ini yaitu menghasilkan sebuah media pembelajaran sebagai sarana untuk belajar mata pelajaran teknik animasi 2 dimensi, dimana didalamnya terdapat beberapa menu seperti petunjuk, materi, video, evaluasi dan about. Dengan adanya medi ini di harapkan dapat meningkatkan kemampuan pemahaman siswa dalam belajar Teknik animasi 2.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: MEDIA PEMBELAJARAN, ANDROID STUDIO, TEKNIK ANIMASI
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Elektronika - S1
Depositing User: Mutia Farida
Date Deposited: 27 Sep 2022 07:00
Last Modified: 27 Sep 2022 07:00
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/36076

Actions (login required)

View Item View Item