Analisis Geometri Model Elektroda Trapping padaReaktor Hidrogen Sistem Alir Terpadu

Zainul, Rahadian and Novianti, Exsa Rahmah (2018) Analisis Geometri Model Elektroda Trapping padaReaktor Hidrogen Sistem Alir Terpadu. In: Prosiding Seminar Nasional Kimia: Inovasi Riset Kimia dan Pendidikan Kimia untuk Kemajuan Bangsa, 7 Juli 2018, Padang.

[img]
Preview
Text
RAHADIAN_ZAINUL_ANALISIS GEOMETRI MODEL ELEKTRODA 2020.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Reaktor hidrogen merupakan perangkat penghasil hidrogen yang berguna untuk sumber energi terbarukan. Riset ini bertujuan untuk merancang reaktor hidrogen dengan sistem aliran terpadu dan menyatu dalam satu kompartemen. Dalam riset ini, pembuatan dilakukan dengan perancangan secara teoritis dengan menitikberatkan pada sistem traping permukaan elektroda. Pada riset ini, diperoleh 4 model elektroda berjenjang dan dioptimasi dengan perhitungan matematis untuk mendapatkan disain optimum. Disain elektroda Trapping berjenjang model 1, model 2, model 3, dan model 4 masing masing memberikan luas permukaan elektroda sebagai berikut 20,44 cm 2 , 20,88 cm 2 , 40,82 cm dan 41,68 cm 2 . Hasil perhitungan ini menjadi faktor pemilihan dalam menentukan disain yang terbaik pada generator hidrogen sistem alir terpadu. 2

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Kimia - S1
Depositing User: Mrs. Wiwi Sartika
Date Deposited: 17 Mar 2021 00:53
Last Modified: 18 Mar 2021 01:43
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/30595

Actions (login required)

View Item View Item