Tinjauan Pelaksanaan Usaha Kesehatan Sekolah Kelas X dan XI di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Sintoga Kec. Sintuk Toboh Gadang Kab. Padang Pariaman

Wahyuda P, Dores (2020) Tinjauan Pelaksanaan Usaha Kesehatan Sekolah Kelas X dan XI di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Sintoga Kec. Sintuk Toboh Gadang Kab. Padang Pariaman. Skripsi thesis, Universitas Negeri Padang.

[img]
Preview
Text
A_01_DORES_WAHYUDA_P_15086288_325_2020.pdf

Download (264kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah belum terlaksananya Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) pada Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Sintoga Kec.Sintuk Toboh Gadang.Seperti yang seharusnya penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Sintoga Kec. Sintuk Toboh Gadang. Jenis penelitian ini adalah data deskriptif.Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa SMK N 1 Sintoga Kec.Sintuk Toboh Gadang. Sampel dalam penelitian ini diambil dengan menggunakan teknik purposive random sampling yaitu sebesar 10%-15% dari jumlah populasi adalah X dan X1 berjumlah 50 orang.Instrument yang digunakan adalah angket.Teknik analisis yang dilakukan menggunakan Statistik deskripsi. Hasil penelitian pelaksanaan Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) di SMK N 1 Sintoga Kec.Sintuk Toboh Gadang menunjukkan bahwa pelaksanaan Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) tentang Trias UKS meliputi; pendidikan kesehatan, pelayanan kesehatan,dan lingkungan sekolah yang sehat masing-masing sebesar 65% masuk dalam kategori kurang, 58% masuk dalam kategori kurang, dan 58% masuk dalam kategori kurang.Secara keseluruhan pelaksanaan Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) di SMK N 1 Sintoga Kec.Sintuk Toboh Gadang berada pada kategori kurang

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
R Medicine and Food > Medicine General > RC1200 Sports Medicine
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi - S1
Depositing User: Mrs. Melinda Febrianti, S.IP
Date Deposited: 02 Jul 2020 06:21
Last Modified: 02 Jul 2020 06:21
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/27511

Actions (login required)

View Item View Item