Pengembangan Model Pembelajaran Reciprocal untuk Meningkatkan Keterampilan Passing Bawah Permainan Bola Voli Mini pada Siswa Kelas V Sekolah Dasar Negeri di Gugus 1 kecamatan X Koto Singkarak Kabupaten Solok

Syamsuar, Syamsuar and Yulifri, Yulifri (2017) Pengembangan Model Pembelajaran Reciprocal untuk Meningkatkan Keterampilan Passing Bawah Permainan Bola Voli Mini pada Siswa Kelas V Sekolah Dasar Negeri di Gugus 1 kecamatan X Koto Singkarak Kabupaten Solok. Project Report. FIK UNP, Padang.

[img]
Preview
Text
Laporan AKhir Syamsuar.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penerapan model pembelajaran reciprocal mempunyaidampakyang positif bagi perkembangan dan kemajuan siswa dalam mengikuti proses belajar mengajar.Tujuan yang ingin dicapai dalam Penelitian ini adalah Pembelajaran reciprocal dapat meningkatkan keterampilan teknik dasar permainan bolavoliminimeliputi keterampilan service, passing atas dan passing bawah padasiswa kelas V Sekolah DasarDi Gugus 1 kecamatan X Koto Singkarak Kabupaten Solok. Model Pembelajaran reciprocal dapat meningkatkan aktivitas siswa dalam mengikuti kegatan belajar mengajar, Penerapan model pembelajaran reciprocal mempunyai dampak positif bagi ketangkasan dan kesegaran jasmani siswa dalam mengikutiprosesbelajarmengajarolahraga bola volimini.Metode penelitian ini adalah penelitian research and development atau penelitian pengembangan. Subyek dalam peniltian ini adalah siswa kelas V Sekolah Dasar Di Gugus 1 kecamatan X Koto Singkarak Kabupaten Solokyang berjumlah 20 siswa. Hasil pengembangan model pembelajaran pendidikan jasmani dan kesehatan melalui model pembelajaran reciprocal untuk meningkatkan keterampilan teknik dasar permainan bola voli mini siswa kelas V Sekolah Dasar Negeri Gugus I Kecamatan X Koto Singkarak Kabupaten Solok berupa Model pembelajaran reciprocal dan komponen pembelajarannya meliputi buku siswa, RPP, LKS, dan Tes Hasil Belajar telah memenuhi semua kriteria validitas, kepraktisan dan keefektifan suatu model pembelajaran dengan capaian keterampilan teknik dasar permainan bola voli mini yaitu keterampilan service, pasing atas dan pasing bawah.

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi - S1
Depositing User: Mrs. Wiwi Sartika
Date Deposited: 17 Mar 2020 08:09
Last Modified: 17 Mar 2020 08:09
URI: http://repository.unp.ac.id/id/eprint/26142

Actions (login required)

View Item View Item